Breaking News
light_mode
Trending Tags

Status Anak Gunung Krakatau Siaga, Polda Banten Keluarkan Himbauan

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sen, 25 Apr 2022
  • visibility 233

Kota Serang – Masyarakat Banten kembali dikejutkan dengan pengumuman dari pemerintah melalui surat dari Badan Geologi Kementerian ESDM tanggal 24 April 2022. Di dalam surat bernomor 184.Lap/GL.05/BGL/2022 yang ditandatangani oleh Kapala Badan Geologi, Eko Budi Lelono disebutkan peningkatan tingkat aktivitas Gunung Anak Kraktau dari Level II-Waspada menjadi Level III-Siaga.

“Benar, kami telah menerima surat dari Badan Geologi Kementerian ESDM dan telah mempelajari isi dalam surat tersebut untuk ditindaklanjuti oleh Polda Banten,” kata Kabidhumas Polda Banten Kombes Pol Shinto Silitonga dalam keterangannya pada Senin (25/04) pagi.

Sesuai surat yang dimaksud, Badan Geologi telah mengidentifikasi Peta Kawasan Rawan Bencana (KRB) yang menunjukan hampir seluruh tubuh Gunung Anak Krakatau yang berdiameter sekitar 2 Km itu menjadi kawasan yang rawan bencana. “Potensi bahaya berupa lontaran material pijar dalam radius 2 km dari pusat erupsi, kemungkinan lontaran akan menjangkau jarak yang lebih jauh dan sebaran abu vulkanik juga bergerak sesuai arah dan kecepatan angin ke kawasan yang lebih jauh,” kutip Shinto sesuai isi dalam surat.

Dalam masa Operasi Ketupat Maung 2022 terutama mengantisipasi arus mudik menjelang Idul Fitri 1443 H, informasi ini menjadi penting untuk disosialisasikan secara meluas kepada masyarakat sehingga warga yang akan melintas di wilayah Banten terutama warga Banten mempunyai kewaspadaan diri dalam menghadapi kemungkinan terjadinya bencana.

“Kami perlu sosialisasikan meluas informasi ini, sehingga warga yang melintas wilayah Banten terutama warga Banten dapat waspada dari kemungkinan terjadi bencana alam seperti gempa, gelombang air laut tinggi hingga tsunami termasuk gangguan dari abu vulkanik yang terbawa angin,” terang Shinto.

Ketika dikonfirmasi, Kepala Pos Pantau Gunung Anak Krakatau di Pasauran, Deni Mardiono juga menghimbau masyarakat agar tidak beraktivitas dalam radius 5 km ke kawah gunung. “Mengingat aktivitas gunung yang terus meningkat, kami meminta masyarakat dalam radius 5 km dari gunung untuk tetap waspada,” kata Deni.

Tidak hanya warga yang diminta waspada bencana, tentu saja informasi dari Badan Geologi tersebut akan ditindaklanjuti dengan kesiagaan Polda Banten dan instansi terkait lainnya dalam mitigasi bencana.

“Pengecekan kesiagaan personel, sarana dan prasarana juga koordinasi lintas sektoral dalam manajemen kontijensi bencana akan dilakukan terus menerus oleh Polda Banten dan Polres jajaran, sehingga dampak bencana bila terjadi dapat diminimalisir terutama yang mengakibatkan korban jiwa,” tutup Shinto. (Aco/**).

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bawa Misi Terang, Tim Khusus PLN UID Sulselrabar Kloter Kedua Tiba di Aceh

    Bawa Misi Terang, Tim Khusus PLN UID Sulselrabar Kloter Kedua Tiba di Aceh

    • calendar_month Jum, 19 Des 2025
    • account_circle Phinisice
    • visibility 150
    • 0Komentar

    Aceh Utara, Phinisice — Guna mempercepat pemulihan infrastruktur ketenagalistrikan yang terdampak banjir di wilayah Aceh, 21 personel dari tim khusus Pekerjaan Dalam Keadaan Bertegangan (PDKB) PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Barat (UID Sulselrabar) telah tiba di Kabupaten Aceh Utara. Tim khusus PLN UID Sulselrabar langsung bergerak cepat bergabung […]

  • Walikota Makassar Bicara RISE

    Walikota Makassar Bicara RISE di Australia

    • calendar_month Jum, 8 Jul 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 253
    • 0Komentar

    PHINISICE.ID, Australia – Walikota Makassar Bicara RISE  Mohammad Ramdhan ‘Danny’ Pomanto menggelar pertemuan dengan beberapa institusi di Australia. Mengawali lawatannya, Danny menggelar pertemuan dengan Australia Indonesia Center (AIC), dan Monash Art Design and Architecture (MADA) Monash University dilanjutkan dengan memberikan kuliah umum di depan mahasiswa program S2 dan S3 Monash University di Melbourne, Australia, Kamis […]

  • Hadirkan Ustad Nur Maulana, IKA SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 akan Menggelar Maulid Akbar

    Hadirkan Ustad Nur Maulana, IKA SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 akan Menggelar Maulid Akbar

    • calendar_month Sen, 16 Okt 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 316
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Ikatan Keluarga Alumni SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 yang lebih dikenal dengan sebutan IKA 588 akan menggelar Maulid Akbar yang rencananya akan diadakan pada tanggal 21 Oktober 2023 di Hotel Maxone Makassar. Zubhan selaku Ketua Panitia mengatakan, kegiatan ini dikemas lebih besar karena akan mengundang rekan alumni angkatan 88 yg tersebar di […]

  • PJ. Gubernur Sulsel Kunjungi PT TUN Bahas Kesiapan Hadapi Perkara Sengketa Pemilu dan Pilkada

    PJ. Gubernur Sulsel Kunjungi PT TUN Bahas Kesiapan Hadapi Perkara Sengketa Pemilu dan Pilkada

    • calendar_month Sab, 9 Sep 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 211
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Pj. Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin melakukan kunjungan silaturahmi ke Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara (PT TUN), di Jalan AP Pettarani Makassar, Jum’at 8 September 2023. Pada kesempatan itu, Bahtiar mengatakan, di dalam Undang-undang Pemilihan Kepala Daerah, PT TUN terkait jika terjadi sengketa pencalonan kepala daerah. “Itulah mengapa, kami silaturahmi ke PT TUN dan […]

  • Tingkatkan Kesejahteraan PMKS Melalui Rumah Penampungan Trauma Center

    Tingkatkan Kesejahteraan PMKS Melalui Rumah Penampungan Trauma Center

    • calendar_month Rab, 25 Okt 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 322
    • 0Komentar

    MAKASSAR |Pemerintah Kota Makassar melalui Dinas Sosial (Dinsos) Kota Makassar terus mengambil langkah konkret dalam upaya meningkatkan taraf hidup dan kesejahteraan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) di kota Makassar. Dalam upaya ini, Dinsos Makassar telah melakukan beragam program pelatihan dan pembinaan kepada PMKS yang meliputi anak jalanan (anjal), gelandangan dan pengemis (gepeng), wanita tuna susila […]

  • Pengoperasian Listrik 24 Jam di

    Pengoperasian Listrik 24 Jam di Pulau Lae-Lae Diresmikan Gubernur Sulsel

    • calendar_month Rab, 2 Nov 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 254
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Makassar– Pengoperasian Listrik 24 Jam di Pulau Lae-Lae , Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman didampingi Sekretaris Provinsi Sulsel, Abdul Hayat dan GM PLN Sulselrabar Mochammad Andi Adchaminoerdin meresmikan pengoperasian layanan listrik 24 jam di Pulau Lae-lae, Kota Makassar, Rabu, 2 November 2022.   Selama ini Lae-lae hanya menikmati layanan listrik PLN 6 jam […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/apps/