Menu

Mode Gelap
Polri Gelar Pelatihan Olah Strategi Operasi Mantap Brata Presiden Jokowi Melepas Bantuan Kemanusiaan untuk Palestina  Presiden Jokowi Lantik Agus Subiyanto sebagai Kepala Staf AD Amran Sulaiman Dilantik jadi Mentan, Langsung Menjalankan Tugas Penjelasan BMKG Soal Makassar dan Sekitarnya di Guyur Hujan 

News · 2 Sep 2022 WITA ·

Open Turnamen Domino se- Sulsel Bakal Digelar di Biringkanaya


 Open Turnamen Domino se- Sulsel Bakal Digelar di Biringkanaya Perbesar

Phinisice.id,Makassar-  “Open Turnamen Domino se “- Sulsel , Pengurus Perkumpulan Olahraga Domino Indonesia (Pordi) Kecamatan Biringkanaya mengadakan pembentukan panitia open Turnamen Domino se- Sulsel  di dafest daya, Kamis, 1/9/2022

Open Turnamen Domino se- Sulsel  ini akan melibatkan seluruh pencinta domino se Sulawesi selatan, hal ini di ungkapkan penasehat Pordi Kecamatan Biringkanaya Thamrin Mensa melalui pesan WA.

Dalam pertemuan ini memutuskan Mayor Arh DR. H. Mustan Umar, SH, MH sebagai ketua panitia turnamen, mantan danramil 11 Biringkanaya ini mengharapkan dalam pelaksanaan turnamen nanti, semua panitia akan bekerja maksimal untuk melaksanakan open turnamen domino ini , hal ini adalah bentuk kepedulian kita terhadap olahraga domino. Ungkapnya

Sedangkan ketua Pordi Kecamatan Biringkanaya dr. Muhammad Saleh mengharapkan kerjasama semua pihak dalam mensukseskan open turnamen ini, apalagi open turnamen ini sekaligus dirangkaikan dengan pelantikan pengurus pordi kecamatan Biringkanaya. Ujar dr. Muhammad Saleh

Waktu pelantikan dan open turnamen ini akan kita komunikasikan dengan pengurus Kota Makassar serta Pengurus Provinsi Sulawesi Selatan agar nantinya tidak ada yang bertepatan dengan jadwal di 24 kabupaten/Kota di Sulawesi selatan. Tambah Ketua Pordi Kecamatan Biringkanaya

Lebih lanjut Tim Pengarah “Open Turnamen Domino se “- Sulsel  Thamrin Mensa mengatakan bahwa mengenai persyaratan dan Hadiah akan kita bicarakan dalam rapat lanjutan nantinya, dalam rapat kita mengharapkan open turnamen ini berlangsung di bulan oktober nanti, sambil melaksanakan persiapan-persiapan yang akan di butuhkan dalam pelaksanaan pelantikan pengurus Pordi Kecamatan Biringkanaya. Tambahnya

Baca Juga :  PTSP - Bapenda Tegaskan Semua Reklame Harus Punya Ijin

Hadir dalam pertemuan, Penasehat Pordi Kec Biringkanaya DR. M. Nadar, Thamrin Mensa, Ketua Pordi Kec Biringkanaya dr. Muhammad Saleh, Ketua Open Turnamen terpilih Mayor Arh DR. H. Mustan Umar, serta pengurus Pordi Kecamatan Biringkanaya, (co/**).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Artikel ini telah dibaca 264 kali

badge-check

Team

Baca Lainnya

Kasus Kebakaran di Makassar Capai 359 Kali pada 2023

7 November 2023 - 12:11 WITA

Sosialisasikan Bahaya Narkoba, Ini Pesan Idris Kadir ke Mahasiswi UIN

6 November 2023 - 22:57 WITA

Sekda Kota Makassar Hadiri Rakor Pengelolaan Sampah Stranas PK

6 November 2023 - 22:30 WITA

Deklarasi Pemilu Damai dan Netralitas ASN Digelar di Lapangan Pancasila Palopo 

5 November 2023 - 14:15 WITA

SSDM Polri Gelar Bakti Sosial, Bakti Kesehatan dan Tanam Pohon di Bogor

5 November 2023 - 12:51 WITA

Pemkot Makassar Raih Penghargaan Anugerah Prakarsa Inklusi

3 November 2023 - 20:59 WITA

Trending di News