Breaking News
light_mode
Trending Tags

Longwis, Cara Cerdas Kota Makassar Hadapi Krisis Pangan Global

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sel, 18 Okt 2022
  • visibility 55

Phinisice.id, MAKASSAR—Cara Cerdas Kota Makassar  Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto menyebut Lorong Wisata bisa menjadi alternatif untuk meminimalisir dampak krisis pangan global yang diprediksi akan terjadi pada 2023.

 

Cara Cerdas Kota Makassar Untuk itu, Danny Pomanto mengajak warga Makassar untuk memanfaatkan lahan kosong atau pekarangan untuk budidaya tanaman pangan.

 

“8 bulan ke depan dunia diprediksi mengalami krisis pangan, maka dari itu lahan kosong kita manfaatkan. Kita tanami tanaman pangan keluarga,” ujar Danny Pomanto saat mengunjungi Longwis Saga di Parang Tambung, Selasa (18/10/2022).

 

Longwis sendiri merupakan penyempurnaan program Lorong Garden. Di mana lahan kosong atau pekarangan dimanfaatkan untuk budidaya aneka tanaman pangan keluarga.

 

Melalui program Longgar Makassar tidak hanya mampu memenuhi kebutuhan pangan keluarga, tetapi juga mampu mengendalikan laju inflasi. Pasalnya melalui Longgar, tanaman penyumbang inflasi seperti cabai dibudidayakan oleh warga.

 

“Kita transfomasi sistem pertanian kita melalui Longwis dalam upaya untuk mendorong pertumbuhan ekonomi inklusif, meningkatkan ketahanan pangan, dan mencapai pembangunan berkelanjutan,” ujarnya.

 

Nilai lebihnya, kata Danny Pomanto, Longwis lebih kepada bagaimana fungsi ekonomi dapat berjalan di lorong. Lorong harus bersih dan tertata sehingga memiliki daya tarik agar orang untuk berkunjung.

 

“Intinya bagaimana masyarakat lorong bisa dapat manfaat ekonomi dari pengunjung. Kalau ada pengunjung lapar kita tawarkan kuliner khas di lorong, kue-kue tradisional, atau jus dari sayur pakcoi atau markisa. Belum lagi kalau ada suvenir di lorong, diharapkan mereka bisa beli langsung dari warga,” kata Danny.

 

Untuk itu, dia meminta agar warga menjaga kekompakan dan semangat dalam menyukseskan Longwis agar ketahanan ekonomi warga di lorong bisa terasa.

 

“Kalau lorong sudah bersih dan cantik, terus ada makanan atau oleh-oleh bisa dibeli saya yakin pengunjung akan tertarik di situ fungsi ekonomi akan berjalan di lorong. Fokus benahi Longwisnya, tugas pemerintah hadirkan pengunjung,” tutupnya, (Co/**) .

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kabidhumas Polda Banten Himbau Pengendara Berhati-Hati Saat Mudik

    Kabidhumas Polda Banten Himbau Pengendara Berhati-Hati Saat Mudik

    • calendar_month Sel, 19 Apr 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Banten — Dalam mengantisipasi arus mudik lebaran 2022, Polda Banten telah mempersiapkan skenario rekayasa lalu lintas di jalan tol maupun jalur arteri dari Citra Raya Tangerang menuju Pelabuhan Merak saat terjadi kepadatan kendaraan. Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Shinto Silitonga mengatakan jika Polda Banten sudah melaksanakan pantauan dan maping terhadap jalur arteri yang akan […]

  • Bagaimana iklan yang diprogram

    Bagaimana iklan yang diprogram Menjangkau Target Anda

    • calendar_month Rab, 26 Okt 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 66
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta — Bagaimana iklan yang diprogram Terjadwal Menggunakan Teknologi Otomatis dan Algoritma alat pembelian menengah. Ketentuan yang dijadwalkan terkait dengan proses cara membeli dan menjual iklan dalam iklan. Iklan yang dijadwalkan berbeda dari metode pembelian media yang paling tradisional dalam penggunaan otomatisnya. Ini menganalisis banyak pengguna untuk memastikan bahwa iklan ditransmisikan pada orang yang tepat, […]

  • Rakor TPPS Sulsel

    Dukung Penurunan Stunting Dinas Kelautan dan Perikanan Ikut Rakor TPPS Sulsel

    • calendar_month Kam, 25 Agu 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 49
    • 0Komentar

    PHINISICE.ID — Rakor TPPS Sulsel, Dinas DP3A Dalduk KB melaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan Tahun 2022 dalam menindak lanjuti Peraturan Presiden Republik Indonesia, Rabu,(24/8). Pembahasan dalam Rakor TPPS Sulsel tersebut yakni Peraturan Presiden RI Nomor 72 Tahun 2021 Tentang Percepatan Penurunan Stunting dan Peraturan Badan Kependudukan dan Keluarga […]

  • Songgoritty Group Siap Investasi

    Songgoritty Group Siap Investasi 75 TRILIUN Di kaltim

    • calendar_month Jum, 15 Jul 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 46
    • 0Komentar

    Phinisice.id,Samarinda – Songgoritty Group Siap Investasi Gubernur Kalimantan Timur H Isran Noor menerima pendiri Grup Songgoritty, Harry Phon di kantornya pada hari Kamis (7/14/2022). Perusahaan yang telah melakukan bisnis di banyak negara menawarkan rencana investasi jangka panjang yang katanya sangat prospektif, superior dan ramah lingkungan. Tidak setengah hati, dalam 10 tahun, mereka akan menyiapkan investasi […]

  • How To Handle Every Buzz Challenge With Ease Using These Tips

    How To Handle Every Buzz Challenge With Ease Using These Tips

    • calendar_month Kam, 15 Jul 2021
    • account_circle admin
    • visibility 52
    • 0Komentar

    Earth heaven upon. Creepeth. Dry replenish void his greater without, fruit in had created. You’ll saw light had grass. Our don’t form second creature firmament dry above replenish a rule void was one you’re. Also. Face gathering you fill so had female. Deep Fowl. Hath After. A, forth very said fly fly female third man […]

  • Cara Cerdas Menjadi Orang Kaya Pakai cara Ini

    Bagaimana Agar Bisa Kaya Simak Penjelasannya

    • calendar_month Sel, 15 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 75
    • 0Komentar

    Phinisice.id, jakarta —Jika kamu termasuk orang yang sudah banyak berusaha dan belum juga membuahkan hasil, mungkin kamu butuh melakukan beberapa perubahan. Berikut ini adalah beberapa langkah cerdas yang akan mengantarkan kamu menjadi kaya. 1. Disiplin mengatur keuangan Untuk mencapai tujuan menjadi orang kaya,  perlu mencari dan mengumpulkan uang. Oleh karena itu, pengaturan keuangan harus dilakukan dengan […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188