Breaking News
light_mode
Trending Tags

Realisasi Investasi Semester I Tahun 2023 Provinsi Sulawesi Selatan Mencapai Rp7,001 Triliun

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sab, 29 Jul 2023
  • visibility 1

MAKASSAR | Realisasi Investasi Semester 1 2023 di Sulsel meningkat Rp335 milliar dari Semester I Tahun 2022 dengan nilai Rp6,666 Trilliun.

“Alhamdulillah, memang banyak animo untuk investasi, apalagi Sulsel ini termasuk wilayah yang memiliki potensi yang luar biasa. Kembali mengalami lompatan luar biasa, lompatan investasi meningkat pesat,” kata Andi Sudirman, Rabu, 26 Juli 2023.

Dimana rincian Realiasi Inveastasi Semeater I Tahun 2023 terdiri dari Rp2,614 Trilliun berasal dari Penanaman Modal Asing (PMA) yang terdiri dari berbagai negara antara lain, China Rp775 Milliar, Australia Rp660 Milliar, dan    Canada Rp496 Milliar dan lainnya.

Serta Rp4,846 Trilliun Merupakan Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN), dengan serapan Tenaga Kerja Lokal mencapai 11.224 Orang dan 36 Orang Tenaga Kerja Asing.

Adapun sektor yang menjadi penyumbang investasi di Sulawesi Selatan terdiri antara lain,   Pertambangan Rp1,129 Trilliun, Industri Logam Dasar Rp1,130 Trilliun, Perumahan Kawasan Industri Perkantoran Rp812 Milliar.

Lanjutnya, ia yakin Sulsel akan jadi primadona investasi, ini didukung infastruktur dan pendukung yang ada.

“Didukung infastruktur dan pendukung yang ada. Kita terus berupaya untuk menarik calon investor baik luar maupun dalam negeri dengan memberikan jaminan kemudahan perizinan dalam berinvestasi, Sulawesi Selatan ramah investasi,” sebutnya.

Dengan Nilai Realisasi Investasi yang mencapai Rp7,001 Trilliun Realisasi Investasi Provinsi Sulawesi Selatan telah mencapai 69 persen dari target RPJMD Provinsi Sulawesi Selatan Sebesar Rp10,17 Trilliun, dan mencapai 48,3 persen dari target Nasional sebesar Rp14,55 Trilliun.(**)

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Warganya Mengenal Alutsista TNI

    Wali Kota Makassar Ajak Warganya Mengenal Alutsista TNI

    • calendar_month Sab, 1 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Phinisice.id, MAKASSAR— Warganya Mengenal Alutsista TNI , Wali Kota Makassar Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto mendampingi Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, S.I.P.,S.Sos., M.Tr (Han) bersama Wakil Bupati Kabupaten Gowa dan juga jajaran Forkopimda Provinsi Sulawesi Selatan membuka secara resmi pameran Alutsista (Alat Utama Sistem Persenjataan) yang diadakan di Anjungan Pantai Losari, Jumat (30/09/2022). […]

  • Walikota Makassar dan Arsitek se-ASEAN Nikmati Senja di Kapal Pinisi

    Walikota Makassar dan Arsitek se-ASEAN Nikmati Senja di Kapal Pinisi

    • calendar_month Jum, 28 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto berhasil membuat peserta ASEAN Architect Congress ke-4 takjub dengan keindahan sunset yang dimiliki Kota Makassar. Sudah menjadi tradisi Danny Pomanto menjamu tamunya dengan mengajak berlayar mengelilingi Pantai Losari menggunakan Kapal Pinisi. Sekitar pukul 17.30 wita, dua Kapal Pinisi yang membawa peserta ASEAN Architect Congress berlayar meninggalkan Dermaga […]

  • Berikut harga Samsung A53 5G

    Samsung Galaxy A53 5G Simak

    • calendar_month Jum, 18 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta —Berikut harga Samsung A53 5G di Indonesia dan variannya. 8/128 GB – Rp 5.999.000 8/256 GB – Rp 6.499.000 Penerus dari Galaxy A52 dan A52s ini hadir dengan sejumlah peningkatan kemampuan dan fitur baru. Salah satunya dari otak utamanya. Galaxy A53 5G menggunakan chipset terbaru dari Samsung, yaitu Exynos 1280. Beralih ke aspek desain, […]

  • Walikota Makassar MoU Layanan Publik Perbankan dengan Bank Mandiri

    Walikota Makassar MoU Layanan Publik Perbankan dengan Bank Mandiri

    • calendar_month Sen, 31 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 0
    • 0Komentar

    MAKASSAR |  Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto melakukan Penandatanganan Nota Kesepakatan Bersama (MoU) antara Pemkot Makassar dengan PT Bank Mandiri (Persero) tentang Penyediaan Solusi Perbankan untuk Layanan Publik di Kota Makassar. Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto menyambut baik Perjanjian Kerja Sama (PKS) ini. Dirinya mengapresiasi bentuk kolaborasi apik antara Pemkot Makassar dengan institusi […]

  • Walikota Makassar Sidak Dukcapil,

    Walikota Makassar Sidak Dukcapil, Apresiasi Layanan dan Fasilitas Kantor

    • calendar_month Sel, 25 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Walikota Makassar Sidak Dukcapil  , Wali Kota Makassar Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto ingin memastikan warganya mendapat pelayanan maksimal. Olehnya itu, Ia langsung bergerak menuju Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Kota Makassar di Jalan Teduh Bersinar, Selasa (25/10/2022).   Dengan mengendarai Grab, Danny Pomanto Walikota Makassar Sidak Dukcapil melakukan sidak untuk melihat […]

  • Basarnas Sulsel Terima Tanah

    Basarnas Sulsel Terima Sertifikat Hibah dari Gubernur Sulsel, Siap Dijadikan Balai Diklat Indonesia Timur

    • calendar_month Rab, 7 Sep 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 0
    • 0Komentar

    Phinisice.id, MAROS — Basarnas Sulsel Terima Tanah Hibah , Badan Pertolongan dan Pencarian (Basarnas) Sulawesi Selatan menerima Sertifikat Tanah seluas 10 Hektar yang diserahkan langsung dari Badan Pertanahan Nasional (BPN) Maros, Rabu 7 September 2022, di Kantor BPN Maros. Hal tersebut dikatakan Dr. Djunaidi, S.Sos, MM, Kepala Basarnas Sulsel, Hal tersebut terkait rekomendasi dari Gubernur […]

expand_less
Verified by MonsterInsights