Breaking News
light_mode
Trending Tags

Ditlantas Sulsel mulai sosialisasikan penerapan ETLE Mobile

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Rab, 16 Agu 2023
  • visibility 1

MAKASSAR | Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) mulai bulan Agustus 2023 ini mulai mensosialisasikan penerapan ETLE Mobile yang teridiri dari 1 ETLE Mobile Onboard dan 10 ETLE Mobile Handheld. Untuk merealisasikan program tersebut, mulai Rabu (16/8/23), Ditlantas Polda Sulsel menggelar ujicoba penegakan hukum pelanggaran lalu lintas melalui ETLE, baik itu pelanggaran tidak memakai helm, melawan arus, batas kecepatan di jalan tol maupun parkir liar di sejumlah titik di kota Makassar. ETLE mobile ini merupakan sistem penegakan hukum pelanggaran lalu lintas elektronik bergerak yang mencover daerah rawan pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas yang tidak terjangkau oleh ETLE Statis.

Demikian dikatakan, Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Sulsel, Kombes Pol Dr. I Made Agus Prasatya, S.I.K., M.Hum kepada wartawan ditengah-tengah memantau jajarannya dalam melakukan ujicoba penerapan tilang elektronik, Rabu (16/8/23). Dalam program ini, lanjutnya, tujuan penerapan ETLE mobile ini adalah untuk menumbuhkan budaya tertib berlalu lintas, menekan angka kecelakaan lalu lintas, transparansi penegakan hukum dan membantu pemerintah daerah menaikkan PAD atau pendapatan asli daerah serta mendukunh terwujudnya Smart City

“Dengan dimulainya pemberlakuan operasional sistem tilang elektronik ini, Ditlantas Polda Sulsel siap memperkuat operasional di lapangan. Kami secara rutin akan berpatroli dan memotret pelanggar lalu lintas menggunakan handphone khusus dan mobil patroli”, sehingga bisa mencegah praktek suap karena tidak ada nya peluang bertemunya petugas dan masyarakat tandasnya

Dalam uji coba ini, pihaknya memang belum melakukan penindakan dan belum memberikan sanksi denda. Baik ETLE Mobile on Board maupun ETLE Handheld , penindakan akan dilaksanakan pada bulan September bertepatan dengan pelaksanaan Operasi Zebra 2023

Perlu diketahui, hasil uji coba penindakan pelanggaran selama satu jam berlangsung jam 11.00-12.00 pada Rabu (16/8/23) dengan handheld atau handphone di kota Makassar : satgas tindak lawan arus, dengan titik atau area operasi jalan Lamena dan Sungai Sadang, total pelanggaran tercapture 35 pelanggaran. Untuk satgas tindak helm, titik atau area operasi jalan Pettarani, jalan Abdesit , jalan Adhiyaksa , jalan Boulevard dan jalan Ancek, total pelanggaran tercapture 57 pelanggaran. Sedang satgas tindak parkir, titik atau area operasi jalan Boulevard dan jalan Penayaman, total pelanggaran tercapture 60 pelanggaran. Total semua pelanggaran sejumlah 172 pelanggaran termonitor di front office. Dalam pada itu ujicoba untuk ETLE Mobile on Board di jalan tol berhasil menangkap 2 pelanggaran over speed atau batas kecepatan, (**).

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Panduan utama untuk memahami

    Panduan utama untuk memahami kreativitas terpenting saat ini

    • calendar_month Kam, 24 Nov 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Phinisice.id , Jakarta —Panduan utama untuk memahami Kreativitas adalah salah satu fitur yang tampaknya intrinsik, tetapi jika Anda benar -benar meminta mereka untuk mendefinisikannya, mereka akan tersandung. Sangat mudah untuk membuat daftar orang kreatif (Frida Kahlo, Steve Jobs dan Steve Wozniak, Einstein), dan hasil kreativitas (cara baru melihat dunia), tetapi sulit untuk membungkus kepala Anda di sekitar […]

  • Pertama Kali di Jerman, KJRI Frankfurt Gelar Pasar Rakyat Indonesia 

    Pertama Kali di Jerman, KJRI Frankfurt Gelar Pasar Rakyat Indonesia 

    • calendar_month Sel, 4 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 0
    • 0Komentar

    Frankfurt, Jerman (01/07)–KJRI Frankfurt bekerja sama dengan Merpati e.V. serta gabungan dari organisasi masyarakat, organisasi keagamaan dan PPI menggelar Pasar Rakyat Indonesia 2023 di Bockenheimer Warte, Frankfurt am Main pada tanggal 1–2 Juli 2023. Kegiatan ini ditujukan sebagai promosi Indonesia di Jerman dalam bentuk pasar rakyat yang pertama kali digelar di tempat terbuka di tengah […]

  • Istana Tamalate Diresmikan

    Istana Tamalate Diresmikan, Kapolres Gowa Hadir Dengan Pakaian Adat

    • calendar_month Kam, 17 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Phinisice. Id,Jakarta –  Istana Tamalate Diresmikan Setelah dilakukan perbaikan untuk memperindah destinasi wisata yang berada di Kabupaten Gowa Sulsel kini tampilan salah satu Ikon atau istana Tamalate Balla Lompoa semakin menarik. Sebagai ungkapan syukur selanjutnya Menteri pertanian Prof. (Dc). DR. Syahrul yasin limpo.,SH ,M.Si.,MH, Menteri kordinator bidang PMK ( Pembangunan manusia dan kebudayaan ) Muhadjir […]

  • Pemuda Pancasila Bangun Daerah

    Wali Kota Makassar Ajak Pemuda Pancasila Bangun Daerah

    • calendar_month Sab, 2 Jul 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    MAKASSAR,- Pemuda Pancasila Bangun Daerah Wali Kota Makassar Moh Ramdhan “Danny” Pomanto bersama Wakil Wali Kota Makassar Fatmawati Rusdi dan Ketua TP PKK Kota Makassar Indira Jusuf Ismail menjamu para peserta Musyawarah Wilayah VII Pemuda Pancasila Provinsi Sulawesi Selatan di Anjungan Pantai Losari Makassar, Jum’at (1/7/2022). Gala dinner yang digelar di salah satu icon Kota […]

  • bukti kematian Tangmo Nida

    Bukti Penemuan Terbaru Kasus Kematian Tangmo Nida

    • calendar_month Sab, 12 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta — bukti kematian Tangmo Nida hingga kini masih menjadi misteri. Namun, warganet tidak menemukan alasan yang masuk akal dari kasus kematian Tangmo Nida. Belum Lama ini Tangmo Nida Menjadi Perbincangan Melalui akun Youtube Nessie Judge penemuan bukti terbaru kasus itu. Berikut update penemuan bukti terbaru kasus kematian Tangmo Nida Posisi duduk yang aneh. Posisi […]

  • Kapolda Sulsel Lantik 286 Bintara Baru, Berpesan, Jadilah Teladan Bagi Masyarakat

    Kapolda Sulsel Lantik 286 Bintara Baru, Berpesan, Jadilah Teladan Bagi Masyarakat

    • calendar_month Kam, 6 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso, S.H., M.Hum melantik 286 siswa yang telah menjadi Bintara Polri di SPN Batua, Jl Urip Sumoharjo, Makassar, Kamis (06/07/2023). Dalam pelantikan itu, Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso membacakan sambutan Kalemdiklat Polri. Kapolda Sulsel menyampaikan, Upacara ini menandakan telah berakhirnya seluruh rangkaian kegiatan […]

expand_less
Verified by MonsterInsights