Breaking News
light_mode
Trending Tags

Pengiriman Komoditi Porang Petani Sinjai Ke Pt Insan Agro Sejahtera

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sab, 23 Jul 2022
  • visibility 173

Phinisice.id,sinjai — Pengiriman Komoditi Porang Petani merupakan komoditi tanaman ekspor yang bernilai tinggi dan juga merupakan diversifikasi bahan pangan serta penyediaan bahan baku industri yang diyakini dapat meningkatkan nilai ekspor di Indonesia. Ini disebabkan oleh komposisi umbi Porang yang memiliki sifat yang rendah kalori sehingga sangat berguna sebagai makanan diet yang menyehatkan. Dari keberagaman manfaat dari umbi Porang inilah yang menyebabkan nilai jual umbi relatif tinggi.

Provinsi Sulawesi Selatan sebagai salah satu provinsi yang menjadi sentra pengembangan Tanaman Porang , telah melakukan berbagai macam upaya dalam peningkatan kualitas, kapasitas serta kapabilitas dalam budidaya tanaman Porang ini ditambah lagi dengan antusiasme petani di Sulawesi Selatan untuk melaksanakan budidaya Porang di lahan usaha taninya.

Berbicara masalah tanaman Porang, akhir – akhir ini tanaman Porang menjadi tren nilai ekonomi tinggi sejak pemerintah pusat melalui Kementan RI dan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melepas ekspor Porang sebanyak 227.37 Ton ke China, Tahiland, Korea, Jepang dan Vietnam dalam bentuk chips untuk periode Januari sampai dengan Mei 2020. Hal ini di ungkapkan oleh Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura Dan Perkebunan Provinsi Sulawesi Selatan Ir. H. Imran Jausi, M.Pd. dalam Acara Launching Pengiriman Komoditi Porang Petani Sinjai ke PT. Insan Agro Mandiri di Kabupaten Sinjai (21/072022).

Pada kesempatan tersebut Imran Jausi juga  menandaskan bahwa dari segi pemeliharan tanaman Porang tidak serumit komoditi lain sehingga untuk pengembangan dan/ atau budidaya tanaman Porang dapat dilakukan dengan mudah. Selain itu Imran Jausi juga mengatakan bahwa untuk ekspor umbi Porang ini jangan hanya di ekspor ke China, Tahiland, Korea, Jepang dan Vietnam saja melainkan sebaiknya di konsumsi juga atau diolah oleh masyarakat kita sendiri.

Melihat hal tersebut, Umbi Porang yang memiliki kandungan serat yang tinggi serta rendah karbohidrat merupakan salah satu bahan baku beras Porang yang di Jepang yang dikenal dengan nama Siratake Porang yang mana sampai saat ini ketersediaan bahan baku pengolahan beras Porang tersebut masih sangat kurang sehingga peluang untuk melakukan ekspor ke Jepang terbuka lebar.

“Selain itu pula, tingkat persaingan ekspor sudah barang tentu tidak bisa kita hindari, berbagai macam hambatan dan tantangan sudah pasti harus kita hadapi’. “Melalui upaya peningkatan akan kita lakukan yaitu dengan cara menyiapkan dan memfasilitasi para pelaku budidaya tanaman Porang sebagai pemasok bahan baku melalui penerapan GAP, GHP, GMP serta pemenuhan Standar Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT) dan lain sebagainya” ujar Imran Jausi.

Dalam kegiatan tersebut Bupati Sinjai yang diwakili oleh Asisten Perekonomian Dan Pembangunan Setdakab Sinjai  Drs. A. Ilham Abubakar, M.H. dan Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura Dan Perkebunan Kabupaten Sinjai Kamaruddin, SP., M.Si. Sedangkan turut mendampingi Kepala Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura Dan Perkebunan Provinsi Sulawesi Selatan  adalah Kepala Bidang Tanaman Pangan Basman, SP., MP. dan Kepala Seksi Pemasaran dan Pengolahan Hasil Tanaman Pangan Ir. Hj. Andi Musykerinawati, MP.

Di akhir kegiatan Imran Jausi juga mengingatkan untuk memanfaatkan momen peluang usaha ekspor dan subtitusi impor produk Tanaman Pangan khususnya tanaman Porang di Provinsi Sulawesi Selatan.

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tim Sar Gabungan Evakuasi Pendaki yang Alami Hipotermia di Gunung Bawakaraeng

    Tim Sar Gabungan Evakuasi Pendaki yang Alami Hipotermia di Gunung Bawakaraeng

    • calendar_month Sen, 31 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 236
    • 0Komentar

    GOWA |  Seorang pendaki yang mengalami gejala hipotermia di Pos 7 Gunung Bawakaraeng, Gowa, Sulsel, akhirnya berhasil dievakuasi Tim Sar Gabungan ke kaki gunung, Desa Lembanna, Tinggimoncong, Gowa, pada Senin (31/07/2023) subuh. Pendaki yang diketahui bernama Dapiol dibantu Tim Sar Gabungan menuruni Gunung Bawakaraeng hingga Hutan Pinus Lembanna dan diserahkan ke pihak keluarganya untuk mendapat […]

  • Hadirkan Kebermanfaatan bagi Rakyat, Program TJSL PLN UID Sulselrabar Raih Dua Penghargaan

    Hadirkan Kebermanfaatan bagi Rakyat, Program TJSL PLN UID Sulselrabar Raih Dua Penghargaan

    • calendar_month Kam, 2 Okt 2025
    • account_circle Phinisice
    • visibility 124
    • 0Komentar

    Jakarta, Phinisice  — PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Barat (UID Sulselrabar) kembali menorehkan prestasi dengan meraih dua penghargaan kategori Silver dalam ajang bergengsi Corporate Social Responsibility & Pengembangan Desa Berkelanjutan (CSR & PDB) Awards 2025. Penghargaan tersebut diberikan atas sumbangsih PLN UID Sulselrabar dalam program TJSL Eduwisata Dive […]

  • Karnaval Budaya Peringatan HUT Kota Makassar ke-416 Memukau dengan Konsep Internasional

    Karnaval Budaya Peringatan HUT Kota Makassar ke-416 Memukau dengan Konsep Internasional

    • calendar_month Kam, 2 Nov 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 270
    • 0Komentar

    MAKASSAR  | Karnaval Budaya jadi puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Makassar ke-416 Tahun, menampilkan kekayaan budaya Makassar dengan sebuah konsep internasional yang berkarnaval di sepanjang jembatan Centre Point of Indonesia (CPI) pada Kamis malam, (2/11/2023). Konsep festival budaya ini terinspirasi oleh Festival Awa Odori di Jepang, yang terkenal dengan tarian rakyat Awa yang […]

  • 4 Things to Bring With You to Enjoy Any Sporting Event

    4 Things to Bring With You to Enjoy Any Sporting Event

    • calendar_month Sen, 30 Mar 2020
    • account_circle admin
    • visibility 278
    • 0Komentar

    How ‘bout them Cowboys?! As pre-season gets into full swing and America gears up for the upcoming football season, sports fans are prepping their barbecues and coolers for tailgating and partying to celebrate the country’s most popular sport. Indeed, the end of summer is signaled by cooler weather, the start of football and the close […]

  • Kapolri Gelorakan Visi

    Kapolri Gelorakan Visi Indonesia Emas 2045 di Titik 0 IKN

    • calendar_month Jum, 17 Jun 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 150
    • 0Komentar

    Kaltim -Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung pelaksanaan puncak acara Hari Bakti Kesehatan dalam rangka HUT Bhayangkara ke-76 di titik 0 kilometer Ibu Kota Nusantara (IKN), Jumat (17/6/2022). Dalam kesempatan tersebut, Sigit mengungkapkan bahwa, kegiatan ini juga menggandeng seluruh elemen bangsa mulai dari organisasi kepemudaan, mahasiswa dan serikat pekerja atau buruh. Hari Bakti Kesehatan […]

  • Kuliah Umum di Unhas

    Ketua DPRD Makassar Ajak Mahasiswa Berpikir Kritis Saat Kuliah Umum di Unhas

    • calendar_month Sel, 11 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 172
    • 0Komentar

    Phinisice.id, MAKASSAR– Kuliah Umum di Unhas Ketua DPRD Makassar Rudianto Lallo memberikan kuliah umum kepada puluhan mahasiswa S1 dan S2 Fakultas Ilmu Politik (Fisip) Universitas Hasanuddin Makassar. Tema kuliah umum yang disampaikan “Peran Generasi Milenial dalam Mewujudkan Politik yang Cerdas”, Senin 10/10/2022, di Kampus unhas Makassar.   Kegiatan yang dilakukan oleh Bem Fisip UNHAS bekerjasama […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/apps/