Breaking News
light_mode
Trending Tags

Dua Kapolres Polda Banten Mutasi Jabatan dan Dua AKBP Dapatkan Promosi Jabatan

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sen, 26 Jun 2023
  • visibility 3

SERANG — Mabes Polri mengeluarkan Surat Telegram mutasi beberapa perwira tinggi dan perwira menengah di seluruh daerah pada Sabtu (24/06)

Adapun Perwira Menegah Polda Banten yang dirotasi serta mendapatkan promosi dalam Surat Telegram Kapolri Nomor : ST/1396/VI/KEP/2023/ yaitu, AKBP Yudha Satria Kapolres Serang Polda Banten diangkat dalam jabatan baru sebagai Irbid Itwasda Polda Metro Jaya, AKBP Wiwin Setiawan Kapolres Lebak diangkat dalam kabatan baru sebagai Kapolres Serang Polda Banten, adapun dua Perwira menengah yang mendapat Promosi Jabatan adalah AKBP Maya Heny Hitijahubessy Kabagopd Satbrimobda Polda Banten diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Pasawaran Polda Lampung, AKBP Suyono Kasubdit 2 Ditresnarkoba Polda Banten diangkat dalam jabatan baru sebagai Kapolres Lebak.

Kabid Humas Polda Banten Kombes Pol Didik Hariyanto mengatakan terdapat beberapa Pamen Polda Banten yang mendapatkan pengangkatan dalam jabatan baru.

Kapolda Banten Irjen Pol Prof Dr Rudy Heriyanto mengucapkan selamat kepada para pejabat yang ikut dalam mutasi promosi dari Kapolri.

Menurut Kapolda, mutasi promosi itu pasti didasarkan pada penilaian kontribusi kinerja yang telah diberikan selama bertugas di wilayah Banten, (hms/**).

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolda Sulsel Konferensi Pers kasus pembunuhan Berencana di Gowa

    Kapolda Sulsel Konferensi Pers kasus pembunuhan Berencana di Gowa

    • calendar_month Jum, 6 Okt 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    GOWA, PHINISICE | Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso, S.H., M.Hum didampingi Kombes Pol. Jamaluddin Farti, S.I.K, M.Hum., Kabid Humas Polda Sulsel Kombes Pol. Komang Suartana, S.H., S.I.K., M.H., Kapolres Gowa AKBP Reonald Trauli Simanjuntak, S.I.K., S.H., M.M., M.I.K. melaksanakan Konferensi Pers Kasus tindak pidana pembunuhan berencana yang menyebabkan 3 Korban meninggal […]

  • Profil Perusahaan F5 Inc

    F5 Inc .

    • calendar_month Rab, 5 Okt 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta — Profil Perusahaan F5 Inc Memiliki cara yang aman untuk melakukan aktivitas online di era digital ini adalah kebutuhan saat ini. Apakah menggunakan aplikasi untuk melakukan transaksi atau menjalankan bisnis dengan situs web, Anda memerlukan keamanan. Aplikasi seluler, situs web, dan semua program lain yang digunakan secara online rentan terhadap ancaman keselamatan. Mereka […]

  • Kepala Kejaksaan Tinggi Sulsel Berikan Kuliah Umum di Unhas Bahas Soal Antikorupsi 

    Kepala Kejaksaan Tinggi Sulsel Berikan Kuliah Umum di Unhas Bahas Soal Antikorupsi 

    • calendar_month Sel, 15 Agu 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    MAKSSAR | Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan Leonard Eben Ezer Simanjuntak membawakan kuliah umum berjudul ‘Mewujudkan Generasi Antikorupsi’ pada kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Hasanuddin (Unhas) Tahun 2023. Kuliah umum tersebut berlangsung di JK Arenatorium atau Gelanggang Olah Raga (GOR) Unhas, Senin 14 Agustus 2023 sekitar pukul 10.45 Wita. Di hadapan […]

  • Pusker To Box di Tomoni Luwu Timur Buat Panggung Seni

    Pusker To Box di Tomoni Luwu Timur Buat Panggung Seni

    • calendar_month Sab, 21 Okt 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    LUTIM |  Pusat Kuliner atau yang lebih dikenal Pusker to box mengadakan panggung seni untuk mengasa bakat dan kreativitas anak-anak muda dalam berkarya, kegiatan tersebut dilaksanakan di lapangan alun-alun Tomoni, Desa Mandiri, Kecamatan Tomoni, Kabupaten Luwu Timur, Jum’at 20/10/2023. “Panggung di buat untuk membuka potensi kreativitas anak-anak muda yang ada di Luwu Timur, khususnya di […]

  • Gubernur Sulsel Kirim 2 Paskibraka ke Pusat

    Gubernur Sulsel Kirim 2 Paskibraka ke Pusat

    • calendar_month Sab, 15 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Makassar–  Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menerima dua pelajar terpilih menjadi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) mewakili Provinsi Sulsel tingkat nasional di Rujab Gubernur, Jumat, 14 Juli 2023. Kedua pelajar tersebut adalah Agusaryanto dari SMAN 21 Makassar (Kota Makassar) dan Stevia Azalia Saranga dari SMAN 5 Tana Toraja (Kabupaten Tana Toraja). “Kami berkesempatan […]

  • Cara membuat konten web

    Cara membuat konten web yang cocok untuk Anda

    • calendar_month Sen, 7 Nov 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 0
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta — Cara membuat konten web Strategi  adalah metode yang harus dilakukan, mengirimkan, dan mengelola masalah praktis berdasarkan. Contohnya termasuk blog, video penjelasan, instruksi video dan podcast. Harus ada dua faktor yang mendorong strategi konten web: Apa yang ingin Anda capai? Apa tujuan bisnis ini? Selalu ingat pelanggan. Tanyakan pada diri sendiri, bagaimana konten […]

expand_less
Verified by MonsterInsights