Wawali Fatma

Wabah PMK Serang Makassar, Wawali Fatma Minta Satgas Tingkatkan Edukasi
- calendar_month Kam, 28 Jul 2022
- visibility 3
- 0Komentar
Phinisice.id, Makassar— Wabah PMK Serang Makassar Wabah Penyakit Kuku dan Mulut (PMK) menyerang sejumlah hewan ternak yang ada di Kota Makassar. Hal tersebut mulai teridentifikasi sejak perayaan Idul Qurban awal Juli kemarin. Melihat fenomena itu Dinas Perikanan dan Pertanian Makassar bersama gabungan tim TNI/Polri dan PDHI Sulselbar rutin melakukan pemantauan dan melakukan vaksinasi pada hewan […]