Menu

Mode Gelap
Polri Gelar Pelatihan Olah Strategi Operasi Mantap Brata Presiden Jokowi Melepas Bantuan Kemanusiaan untuk Palestina  Presiden Jokowi Lantik Agus Subiyanto sebagai Kepala Staf AD Amran Sulaiman Dilantik jadi Mentan, Langsung Menjalankan Tugas Penjelasan BMKG Soal Makassar dan Sekitarnya di Guyur Hujan 

News · 18 Okt 2022 WITA ·

Tim Gabungan SAR Temukan Korban Tenggelam di Sungai Donri – Donri Soppeng


 Tim Gabungan SAR Temukan Korban Tenggelam di Sungai Donri – Donri Soppeng Perbesar

Phinisice.id, MAKASSAR — Tim Gabungan SAR Temukan Korban tenggalam bernama H.Mustafa (80) di Sungai Dusun Kampung Baru, Kecamatan Donri- Donri Kabupaten Soppeng ditemukan tim Gabungan SAR pada pencarian hari ke-3 Pukul 09.00 Wita, Pagi sudah tidak bernyawa lagi, Selasa 18 Oktober 2022.

 

Sementara itu, Dr.Djunaidi,S.SoS, MM Kepala Basarnas menyebutkan korban Ditemukan setelah tiga hari dilakukan pencarian tim gabungan SAR.

 

” Pencarian dilakukan dengan menyisir Aliran Sungai ke arah bendungan Donri-Donri sejauh 3 km, Tim Gabungan SAR Temukan korban berada pasa titik 1 km dari lokasi kejadian dan langsung dibawa ke Rumah Duka, “kata Djunaidi kepada media.

 

Dengan berhasil ditemukannya korban, Kata Djunaidi, maka PD TW 1810 1000 H Operasi SAR dinyatakan selesai seluruh unsur yang terlibat kembali ke instansinya masing-masing.

 

” Pencarian dan pertolongan dinyatakan Ditutup, Saya selaku Kepala Basarnas Sulsel Turut Berduka Cita, ” tukas, (Co/**).

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Baca Juga :  Bawaslu Temui Sekda Kota Makassar, Ini Yang di Bahas! 
Artikel ini telah dibaca 41 kali

badge-check

Team

Baca Lainnya

Kasus Kebakaran di Makassar Capai 359 Kali pada 2023

7 November 2023 - 12:11 WITA

Sosialisasikan Bahaya Narkoba, Ini Pesan Idris Kadir ke Mahasiswi UIN

6 November 2023 - 22:57 WITA

Sekda Kota Makassar Hadiri Rakor Pengelolaan Sampah Stranas PK

6 November 2023 - 22:30 WITA

Deklarasi Pemilu Damai dan Netralitas ASN Digelar di Lapangan Pancasila Palopo 

5 November 2023 - 14:15 WITA

SSDM Polri Gelar Bakti Sosial, Bakti Kesehatan dan Tanam Pohon di Bogor

5 November 2023 - 12:51 WITA

Pemkot Makassar Raih Penghargaan Anugerah Prakarsa Inklusi

3 November 2023 - 20:59 WITA

Trending di News