Breaking News
light_mode
Trending Tags

Hadiri Cooperative Expo 2023, Wawali-Ketua TP PKK Makassar Borong Produk UMKM

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Jum, 4 Agu 2023
  • visibility 264

MAKASSAR |  Pemerintah Kota Makassar terus berupaya mendukung para pelaku UMKM salah satunya melalui Cooperative Expo 2023 yang memberikan kesempatan bagi puluhan produk UMKM di Kota Makassar untuk memasarkan produknya.

Tidak hanya itu, Wakil Wali Kota Makassar Fatmawati Rusdi dan Ketua TP PKK Kota Makassar Indira Yusuf Ismail bahkan memborong sejumlah produk UMKM sebagai bentuk dukungannya kepada pelaku UMKM, usai membuka secara resmi Cooperative Expo 2023, Jumat (4/08/2023).

Diketahui, Cooperative Expo 2023 digelar dalam rangka Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) 2023 yang ke – 27 resmi berlangsung mulai dari 4-6 Agustus 2023. Kegiatan secara resmi dibuka oleh Fatmawati Rusdi didampingi oleh Indira Yusuf Ismail ditandai dengan pemukulan gong.

Selanjutnya mereka berdua berjalan dan menyambangi sejumlah both untuk melihat produk UMKM yang dipamerkan oleh pelaku UMKM.

Ratusan masyarakat yang turut memadati lokasi tidak lupa memanfaatkan kesempatan untuk mengambil momen saat Fatma dan Indira berjalan mengunjungi booth.

Tercatat, sebanyak 42 Booth UMKM yang terdiri dari; 27 UMKM Koperasi dan 15 perbankan meramaikan Cooperative Expo 2023.

Berbagai produk unggulan yang dipamerkan meliputi kerajinan tangan, ekonomi kreatif, produk olahan kue dan minuman, serta kerajinan lainnya untuk dijual kepada para tamu dan pengunjung yang hadir dalam kegiatan Cooperative Expo 2023.

Dalam kesempatan itu, Fatma dan Indira membeli sejumlah produk UMKM seperti olahan kue, roti, dan kopi. Indira bahkan menyempatkan waktu untuk mendengar presentasi produk dari pelaku UMKM yang tampak antusias menawarkan produknya.

“Kegiatan ini kita harap dapat mempromosikan produk UKM binaan koperasi Kota Makassar kepada masyarakat atau pengunjung sehingga selain meningkatkan aspek permodalan dan nilai produk dapat membangun silaturahmi yang baik,” ucap Indira.

Sementara itu, Kepala Dinas Koperasi Makassar Muh Rheza, menjelaskan Cooperative Expo 2023 yang berlangsung selama tiga hari ini turut diramaikan dengan kegiatan talkshow hingga business matching.

Rheza berharap melalui kegiatan ini, Pemerintah Kota Makassar melalui Dinas Koperasi dapat memberikan peningkatan pelayanan, pembinaan, dan kemudahan bagi para pelaku UMKM.
“Kita manfaatkan betul-betul kegiatan ini untuk pengembangan para pelaku UMKM,” terangnya. (**)

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gubernur Sulsel Hadiri Pelantikan 1627 Pamong Praja Muda Lulusan IPDN Angkatan XXX

    Gubernur Sulsel Hadiri Pelantikan 1627 Pamong Praja Muda Lulusan IPDN Angkatan XXX

    • calendar_month Kam, 27 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 434
    • 0Komentar

    SUMEDANG | Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman memenuhi undangan Pelantikan Pamong Praja Muda Lulusan IPDN Angkatan XXX Tahun Akademik 2022/2023 di Lapangan Parade IPDN Kampus Jatinangor, Sumedang, Provinsi Jawa Barat, Kamis 27 Juli 2023. Diketahui, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin melantik 1627 orang Pamong Praja Muda Lulusan Institut Pemerintah Dalam Negeri (IPDN) Angkatan […]

  • Pengoperasian Listrik 24 Jam di

    Pengoperasian Listrik 24 Jam di Pulau Lae-Lae Diresmikan Gubernur Sulsel

    • calendar_month Rab, 2 Nov 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 263
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Makassar– Pengoperasian Listrik 24 Jam di Pulau Lae-Lae , Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman didampingi Sekretaris Provinsi Sulsel, Abdul Hayat dan GM PLN Sulselrabar Mochammad Andi Adchaminoerdin meresmikan pengoperasian layanan listrik 24 jam di Pulau Lae-lae, Kota Makassar, Rabu, 2 November 2022.   Selama ini Lae-lae hanya menikmati layanan listrik PLN 6 jam […]

  • Hadirkan Ustad Nur Maulana, IKA SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 akan Menggelar Maulid Akbar

    Hadirkan Ustad Nur Maulana, IKA SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 akan Menggelar Maulid Akbar

    • calendar_month Sen, 16 Okt 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 327
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Ikatan Keluarga Alumni SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 yang lebih dikenal dengan sebutan IKA 588 akan menggelar Maulid Akbar yang rencananya akan diadakan pada tanggal 21 Oktober 2023 di Hotel Maxone Makassar. Zubhan selaku Ketua Panitia mengatakan, kegiatan ini dikemas lebih besar karena akan mengundang rekan alumni angkatan 88 yg tersebar di […]

  • Pesan Khusus Lewat Aplikasi

    Pesan Khusus Lewat Aplikasi, Danny Pomanto Diantar Pakai Motor Listrik

    • calendar_month Sel, 20 Sep 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 301
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Pesan Khusus Lewat Aplikasi , Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar resmi menerapkan Ojol Day atau Hari Ojek Online resmi diberlakukan,” Selasa (20/09). Kebijakan yang dikeluarkan Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto ini berlaku bagi seluruh ASN, Laskar Pelangi, dan Pegawai BUMD lingkup Pemkot Makassar. Memulai kebijakan tersebut, Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto Pesan […]

  • Bagaimana Tiktok adalah startup

    Bagaimana Tiktok adalah startup paling berharga di dunia

    • calendar_month Sab, 1 Okt 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 336
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta — Bagaimana Tiktok adalah startup , Di Indonesia, hampir tidak mungkin menemukan orang yang tidak tahu tentang aplikasi pembuatan video Tiktok. Di situs webnya, Tiktok menggambarkan dirinya sebagai “tujuan video sel kapasitas pendek.”   Tiktok dimiliki oleh Bytedance, sebuah perusahaan Cina, yang telah ada sejak 2012 dan memiliki nilai $ 425 miliar, pada […]

  • Kapolri Pastikan Prokes Hingga Pengamanan Cek Kesiapan Pramusim MotoGP

    Kapolri Pastikan Prokes Hingga Pengamanan Cek Kesiapan Pramusim MotoGP

    • calendar_month Sab, 12 Feb 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 243
    • 0Komentar

    PHINISICE.ID — Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengecek langsung Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat (NTB), untuk memastikan kesiapan penyelenggaraan Official Test atau tes pramusim MotoGP. Dalam tinjauannya tersebut, Sigit melihat kesiapan dari segi pelaksanaan protokol kesehatan (prokes), penerapan sistem bubble hingga pola pengamanan. Tujuannya, agar event internasional tersebut berjalan aman dan lancar sekaligus memperhatikan faktor […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/apps/