Breaking News
light_mode
Trending Tags

Bahtiar : Peluang menjadi petani Produktif Budidaya pisang untuk ekspor 65 Negara

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Kam, 28 Sep 2023
  • visibility 51

MAKASSAR |  Pj Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, akan berbagi ilmu terkait peluang menjadi petani produktif melalui budidaya pisang. Masyarakatpun diimbau untuk menyaksikannya melalui live streaming tayangan di saluran YouTube, Sulselprov, Kamis malam, 28 September 2023, pukul 19.30 Wita.

“Himbauan saya agar masyarakat menyimak dari Youtube, peluang menjadi petani produktif budidaya pisang untuk ekspor ke 65 negara di dunia,” kata Bahtiar, Kamis, 28 September 2023.

Bahtiar pun mengungkapkan cita-citanya menjadikan Sulsel menjadi provinsi produsen pisang terbesar nomor satu di seluruh dunia.

“Pisang adalah buah yang sangat dekat dengan kultur budaya kita masyarakat Sulsel. Hampir semua makanan olahan kita di Sulsel, bahan dasarnya adalah pisang. Namun, belum ada budidaya pisang sebagai sumber pencaharian utama,” ungkapnya.

Bahtiar menjelaskan,  peluang ekspor pisang dari Sulsel sangat besar. Ia menargetkan, satu miliar pohon pisang bisa ditanam di Sulsel, dengan luas lahan yang dibutuhkan 500 ribu hektar.

“Satu hektar lahan bisa ditanami dua ribu pohon pisang,” imbuhnya.

Jika dikalkulasi, kata Bahtiar, 2.000 pohon per hektar, sama dengan 2.000 tandan pisang. Jika dikalikan Rp100.000, akan menghasilkan Rp200 juta per hektare.

“Apabila ditanam lima hektare, minimal menghasilkan Rp1 miliar. Masa panen 7 – 10 bulan dan bisa terus panen minimal lima tahun. Ini harga paling murah apabila beli di kebun,” urainya.

Sebelumnya, Pj Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin telah mencanangkan Gerakan Gemar Menanam Pisang. Program ini menjadi gerakan bersama, dengan melibatkan berbagai unsur masyarakat dan swasta. (**)

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dari Kementerian Keuangan Sulteng

    Kasiren Korem 132/TDL Hadiri Penganugerahan Dari Kementerian Keuangan Sulteng

    • calendar_month Kam, 3 Nov 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 54
    • 0Komentar

    Palu- Dari Kementerian Keuangan Sulteng , Kepala Seksi Perencanaan (Kasiren Korem 132/Tdl) Kolonel Inf Abi Kusnianto menghadiri Undangan Penganugerahan dari Kementrian Keuangan Satu Sulawesi Tengah (K1S) Awards Tahun 2022 yang bertempat di Kantor Gubernur Sulawesi Tengah, Jl. Sam Ratulangi No.101, Besusu Barat Kec. Palu Timur Kota Palu, Sulawesi Tengah. Kamis (03/11/2022) Dari Kementerian Keuangan Sulteng […]

  • Tim Inafis Polres Gowa Datangi Tempat Kejadian Penganiayaan Korban Meninggal Dunia

    Tim Inafis Polres Gowa Datangi Tempat Kejadian Penganiayaan Korban Meninggal Dunia

    • calendar_month Sel, 25 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 64
    • 0Komentar

    GOWA | Seorang pria yang diketahui bernama Lelaki Manggu Dg Rani (45 tahun), seorang petani dari Dusun Parangloe Manuju, Kecamatan Manuju Kabupaten Gowa, meninggal dunia akibat tindak pidana penganiayaan di tempat kejadian perkara (TKP), Selasa (25/07/2023) siang. Diduga pelaku dari kejadian tersebut adalah Lelaki Malik dg Lili (50 tahun), juga seorang petani dari Dusun Parangloe […]

  • Delegasi Pemuda Singapura Ikut Youth City Changers Rakernas APEKSI XVI di Makassar

    Delegasi Pemuda Singapura Ikut Youth City Changers Rakernas APEKSI XVI di Makassar

    • calendar_month Rab, 5 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 52
    • 0Komentar

    MAKASSAR,- Youth City Changers menjadi salah satu rangkaian kegiatan Rapat Kerja Nasional Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Rakernas APEKSI) XVI di Kota Makassar. Yang menarik, Youth City Changers tidak hanya diikuti ratusan pemuda dari 98 kota se-Indonesia peserta APEKSI tetapi juga melibatkan delegasi pemuda Singapura. Keterlibatan delegasi pemuda Singapura, kata Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga […]

  • Maulid Nabi Muhammad SAW 

    Korem 132/TDL Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 

    • calendar_month Sel, 18 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 92
    • 0Komentar

    Phinisice.id, PALU– Maulid Nabi Muhammad SAW , Kelahiran dan perjalanan hidup , Menumbuhkan sikap mental heroik yang berjuang dengan setulus hati dan pantang menyerah dalam menghadapi segala tantangan dan hambatan.   Komando Resor Militer (Korem) 132/Tadulako menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H/2022, yang dihadiri seluruh Para Kasi Kasrem 132/Tdl, Dan/Kasatdisjan, Bintara, Tamtama dan […]

  • Ketua LPM Laikang Ikut Semarakkan Festival Rebus Bareng Pj RT RW

    Ketua LPM Laikang Ikut Semarakkan Festival Rebus Bareng Pj RT RW

    • calendar_month Ming, 27 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 61
    • 0Komentar

    Makassar — Ketua LPM Kelurahan Laikang, Thamrin Mensa, Kecamatan Biringkanaya ikut menyemarakkan Festival Rebus Makassar yang dimana kegiatan tersebut serentak di gelar di Kota Makassar, yang merupakan inisiasi Walikota Makassar Danny Pomanto. Kegiatan rebus umbi umbian tersebut digelar di Halaman Kantor Kelurahan Laikang yang di Hadiri Pj RT dan RW. Thamrin Mensa mengajak masyarakat untuk […]

  • Pemerintah Tambah Dua Hari Cuti Bersama Iduladha 1444H 

    Pemerintah Tambah Dua Hari Cuti Bersama Iduladha 1444H 

    • calendar_month Jum, 23 Jun 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 74
    • 0Komentar

    Jakarta–  Pemerintah menambah dua hari cuti bersama Idul Adha 1444 H. Cuti bersama dimulai pada 28 Juni dan berakhir pada 30 Juni 2023. Hal itu disampaikan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendi berdasarkan keputusan yang telah disetujui Presiden Joko Widodo dalam rapat terbatas. “Hari libur Idul Adha tahun 2023 menindaklanjuti persetujuan Presiden […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188