Breaking News
light_mode
Trending Tags

PBSI Maros Gelar Jaya Permai Cup 2025

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month 10 jam yang lalu
  • visibility 25

Maros, Phinisice— Pengurus Kabupaten PBSI Maros gelar Jaya Permai Cup 2025 dengan kategori peserta terbagi menjadi dua, yaitu Kategori Pelajar (Tingkat SD s.d SMA) dan Kategori Dewasa (Tingkat Veteran).

Turnamen olahraga bulutangkis ini memiliki tujuan untuk meningkatkan semangat kebersamaan, sportivitas dan menjaring bibit-bibit unggul di bidang olahraga di wilayah Maros.

Turnamen yang digelar pada tanggal 30 Juni s.d 5 Juli 2025 di GOR Jaya Permai (Palisi), Kabupaten Maros. Dan akan diikuti oleh 129 pemain binaan dan 138 pemain veteran.

Ketua pelaksana, Nasrullah menyebutkan bahwa dengan digelarnya turnamen bulutangkis ini akan semakin meningkatkan prestasi cabang olahraga bulutangkis di wilayah Kabupaten Maros.

“Dengan adanya pelaksanaan Turnamen Bulutangkis Jaya Permai Cup ini diharapkan akan semakin tercipta bibit-bibit unggul pebulutangkis di wilayah Kabupaten Maros,” ujarnya.

Nasrulah juga mengatakan bahwa dalam pelaksanaan turnamen Jaya Permai Cup ini, pihak panitia telah mempersiapkan hadiah kepada juara 1, 2 dan 3 berupa uang pembinaan, medali/trophy serra sertifikat khusus untuk pelajar.

“Pihak penyelenggara, yaitu Pengurus Kabupaten PBSI Maros telah menyiapkan sejumlah hadiah untuk para juara, sebagai penghargaan atas prestasi peserta yang memenangkan lomba, juga menumbuhkan semangat kompetitif yang sehat dalam berlomba secara sportif, dan juga sebagai bentuk penghormatan dan pengakuan atas keunggulan dan kerja keras yang ditunjukkan peserta,” tegasnya, (**).

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Aksi Unjukrasa Mahasiswa

    Respon Kenaikan BBM, Aksi Unjukrasa Mahasiswa UNM Blokade Jalan AP.Pettarani

    • calendar_month Jum, 9 Sep 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Phinisice.id, MAKASSAR,- Aksi Unjukrasa Mahasiswa , Mahasiswa Universitas Negeri Makassar berunjuk rasa di depan Kampusnya di jalan AP. Pettarani, Makassar, Sulsel. Mereka memblokade dua jalur dan membakar Ban serta melakukan orasi, Jum’at 9 September 2022. Unjukrasa tersebut terkait kenaikan harga BBM. Dari pantauan phinisice.id terlihat sejumlah mobil box dan mobil muatan kontainer menepih di pinggir jalan […]

  • AMMTC ke-17 di Labuan Bajo, Gerbang Polri dan ASEAN Jaga Kawasan dari Kejahatan Transnasional

    AMMTC ke-17 di Labuan Bajo, Gerbang Polri dan ASEAN Jaga Kawasan dari Kejahatan Transnasional

    • calendar_month Kam, 24 Agu 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Labuan Bajo  | ASEAN Ministerial Meeting on Transnational Crime (AMMTC) ke-17 digelar di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada 19-23 Agustus 2023. Acara yang dihadiri oleh 10 negara ASEAN, satu negara observer yaitu Timor Leste dan tiga negara mitra dialog yaitu China, Jepang dan Korea dibuka oleh Presiden Joko Widodo atau Jokowi melalui virtual […]

  • Dua Fokus Awal Polri

    Dua Fokus Awal Polri Tangani Kerusuhan Arema Vs Persebaya

    • calendar_month Ming, 2 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta –Dua Fokus Awal Polri , Kepolisian Republik Indonesia (Polri) menegaskan pihaknya akan bergerak cepat menangani kerusuhan pertandingan sepak bola antara Arema Malang melawan Persebaya Surabaya di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jaaa Timur. Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol Dedi Prasetyo mengatakan Dua Fokus Awal Polri sesuai dengan arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi), hari ini […]

  • Masjid Kubah 99 Asmaul Husna Jadi Salah Satu Masjid Unik di Indonesia

    Masjid Kubah 99 Asmaul Husna Jadi Salah Satu Masjid Unik di Indonesia

    • calendar_month Sen, 21 Agu 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 58
    • 0Komentar

    MAKASSAR – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman meresmikan pembangunan Masjid Kubah 99 Asmaul Husna di Kawasan Center Point of Indonesia, Makassar, Ahad 20 Agustus 2023. Meski baru diresmikan, pemanfaatan Rumah ibadah Umat Muslim ini telah digunakan sejak 12 Maret 2022 lalu. Masjid ini menjadi salah satu ikon wisata religi di Sulsel. Memiliki kubah berjumlah […]

  • Kapolres Gowa Hadiri Malam Ramah Tamah HUT RI ke-78 di Pelataran Museum Balla Lompoa

    Kapolres Gowa Hadiri Malam Ramah Tamah HUT RI ke-78 di Pelataran Museum Balla Lompoa

    • calendar_month Kam, 17 Agu 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 36
    • 0Komentar

    GOWA | Kapolres Gowa AKBP R.T.S Simanjuntak, S.H., S.I.K., M.M., M.I.K. didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Gowa, Ny. Lidya Reonald, menghadiri malam ramah tamah peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-78. Kegiatan malam ramah tamah digelar di Pelataran Museum Balla Lompoa, Jalan KH Wahid Hasyim Sungguminasa Kecamatan Somba Opu Kabupaten Gowa, Kamis (17/08/2023) Malam. Turut hadir Bupati Gowa […]

  • Teen Driver Contest Highlights Tire Safety

    Teen Driver Contest Highlights Tire Safety

    • calendar_month Sel, 17 Des 2019
    • account_circle Phinisice
    • visibility 314
    • 0Komentar

    Teaching teens to drive can be a hair-raising experience for any parent. And while driver’s education classes can help focus kids’ attention on the rules of the road and basic etiquette while behind the wheel, they need to put their education into action on the road.Consider this: A recent survey of U.S. teens conducted by […]

expand_less
Verified by MonsterInsights