keindonesiaan

Masinton Pasaribu: Penulisan Ulang Sejarah Harus Jadi Sarana Rekonsiliasi Bangsa
- calendar_month 13 jam yang lalu
- visibility 16
- 0Komentar
Jakarta — Aktivis Reformasi 1998, Masinton Pasaribu, menyampaikan bahwa penulisan ulang sejarah Indonesia perlu dimaknai sebagai bagian dari upaya rekonsiliasi nasional. Menurutnya, sejarah tak boleh dihapus, melainkan harus diluruskan agar dapat mencerminkan kebenaran secara utuh. “Tidak boleh ada bagian dari sejarah yang dihilangkan. Justru penulisan ulang ini harus menjadi momentum untuk meluruskan sejarah dan merekatkan […]