Breaking News
light_mode
Trending Tags

Polres Bantaeng Gelar Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pengabdian

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sel, 1 Mar 2022
  • visibility 44

PHINISICE.ID, Bantaeng — Polres Bantaeng menggelar upacara Korps Raport kenaikan pangkat Pengabdian, satu perwira menengah Polres bantaeng Kompol Jafar Tontong menerima anugrah kenaikan pangkat pengabdian satu tingkat lebih tinggi menjadi ajun komisaris besar Polisi ( AKBP) , Selasa 1 Maret 2022

Upacara Korps Raport kenaikan pangkat di laksanakan di halaman Mapolres Bantaeng

Kenaikan pangkat pengabdian ini di berikan kepada Kompol Jafar Tontong yang sekarang sedang menjabat sebagai Kabag Ops Polres Bantaeng, dinaikan pangkat setingkat lebih tinggi dari Komisoris Polisi (Kompol) menjadi Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP)

Dalam amanat Kapolres Bantaeng AKBP ANDI KUMARA SH.,S.IK.,M.Si menyampaikan bahwa kenaikan pangkat bukanlah merupakan hadiah dan penghargaan yang datang begitu saja, akan tetapi merupakan bagian dari perjuangan, jerih payah, dedikasi, loyalitas dan disiplin serta integritas yg tinggi seorang personel, dan itulah yang telah di tunjukan oleh AKBP Jafar Tontong selama mengabdi di institusi Kepolisian sehingga patutlah kiranya pimpinan memberikan imbalan berupa penghargaan (reward), begitu pula sebaliknya apabila ada personil yang dalam pelaksanaan tugasnya sehari- hari tidak menunjukkan hal- hal yang positif dan lebih gemar dan condong kepada kepribadian yang negatif, kinerja di bawah standar, maka sewajarnya mendapatkan sanksi (Punishment) untuk membedakan antara orang yang peka, tanggap dan Trengginas serta berahlak mulia dengan orang yang apatis dalam pelaksanaan tugasnya

Harapan pimpinan polri selanjutnya adalah profesi sebagai anggota Polri, perlu di syukuri dan di tumbuh kembangkan dengan meningkatkan profesionalisme, moralitas dan tetap peka , tanggap terhadap perkembangan global

Beberapa harapan pimpinan Polri kepada segenap personel polri kapan dan di manapun bertugas termasuk di jajaran Polres Bantaeng: 1. Tingkatkan Iman dan taqwa kepada tuhan yang maha esa
2. Pahami dan hayati tupoksi masing- masing secara professional 3. Tingkatkan kemitraan Polri dengan Masyarakat
4. Setiap personil polri agar mampu mengemban fungsi intel guna menjaring informasi di masyarakat 5.Melakukan analisa dan evaluasi dalam pelaksanaan tugas, (Haris/**).

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ketua Derkanasda Makassar Dukung APINDO Sulsel Perluas Pasar Melalui Sentra UMKM

    Ketua Derkanasda Makassar Dukung APINDO Sulsel Perluas Pasar Melalui Sentra UMKM

    • calendar_month Sen, 23 Okt 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 51
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Ketua Dekranasda Kota Makassar Indira Yusuf Ismail menyambut baik rencana Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) Sulawesi Selatan (Sulsel) mengembangkan UMKM dengan membangun Sentra UMKM untuk menampung produk-produk UMKM di Makassar. Rencana tersebut disampaikan oleh Wakil Ketua DPP APINDO Sulsel Achmadi Kamaruddin saat melakukan audiensi bersama sejumlah pengurus APINDO Sulsel di Sekretariat Dekranasda Makassar, Senin […]

  • 10 teknologi yang akan

    10 teknologi yang akan mengubah dunia kita

    • calendar_month Jum, 23 Sep 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 120
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta — 10 teknologi yang akan membedakan revolusi industri keempat dari revolusi industri sebelumnya adalah konvergensi dan interaksi beberapa tren teknologi pada saat yang sama. Dalam artikel ini, saya memasukkan sepuluh tren teknologi utama di jantung Revolusi Industri Keempat, tren yang saya pikir akan selalu mengubah cara kita melakukan bisnis dan hidup. 10 teknologi […]

  • Wali Kota Makassar Lepas

    Wali Kota Makassar Lepas Peserta City Tour Jelajah Tanah Sulawesi, Jangan Bosan Ke Makassar

    • calendar_month Sab, 13 Agu 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 47
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Makassar  — Wali Kota Makassar Lepas Sekitar 84 motor memadati halaman Kantor Balaikota Makassar, Sabtu pagi (13/8/2022). Riders yang tergabung dalam Big Max Indonesia ini telah menyusuri Kota Makassar dan mengunjungi beberapa lokasi menarik baik yang sering di kunjungi maupun yang belum di kenal masyarakat. Mengusung tema sport tourism, para chapter yang berasal dari […]

  • Memanas, Rusia Klaim Tembak Jatuh 159 Drone Ukraina dalam Semalam

    Memanas, Rusia Klaim Tembak Jatuh 159 Drone Ukraina dalam Semalam

    • calendar_month Rab, 21 Mei 2025
    • account_circle Phinisice
    • visibility 156
    • 0Komentar

    Jakarta — Ketegangan di perbatasan Rusia dan Ukraina kembali meningkat. Kementerian Pertahanan Rusia melaporkan berhasil mencegat 159 unit pesawat nirawak (drone) yang diduga diluncurkan dari wilayah Ukraina dalam kurun waktu semalam. Menurut pernyataan resmi yang dikutip dari kantor berita AFP, Rabu (21/5/2025), drone-drone tersebut dilaporkan mulai menyerang wilayah-wilayah Rusia sejak pukul 20.00 waktu Moskow (1700 […]

  • HPE Gelar Berbagai Kegiatan

    HPE Gelar Berbagai Kegiatan Meriahkan HUT Sulsel di Ramayana

    • calendar_month Sab, 22 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 61
    • 0Komentar

    MAKASSAR — HPE Gelar Berbagai Kegiatan Honey Production & Entertainment dalam rangka memeriahkan hari ultah sulsel menggelar berbagai kegiatan, Diantaranya, Funbike, Lomba Nyanyi dan Lomba Fashion Show yang digelar di Pelataran Ramayana, Jalan AP. pettarani, Kota Makassar.   Hal tersebut juga sekaligus launching Honey Production & Entertainment pada tanggal 22 Oktober 2022.   Owner sekaligus […]

  • Resor Gowa Pasang Spanduk Dan Barier Di Lokasi Longsor

    Resor Gowa Pasang Spanduk Dan Barier Di Lokasi Longsor

    • calendar_month Sel, 22 Feb 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 87
    • 0Komentar

    PHINISICE.ID, Gowa – Resor Gowa Pasang Spanduk Pasca terjadinya tanah longsor di berbagai kecamatan di Kabupaten Gowa pihak Kepolisian resort Gowa melalui Sat Lantas melakukan langkah-langkah antisipasi. Salah satu lokasi kejadian yang menjadi perhatian dari personel satuan lalu lintas adalah jalan poros Malino tepatnya di KM 64 kec.Parangloe Kab.Gowa. Resor Gowa Pasang Spanduk  di Jalan ini […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188