Breaking News
light_mode
Trending Tags

GM PLN UIW Sulsel Pamit di Gubernur Pindah Tugas ke Banten

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Ming, 4 Sep 2022
  • visibility 53

Phinisice.id, Makassar– GM PLN UIW Sulsel , Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman menerima audiensi General Manager PLN Unit Induk Wilayah (UIW) Sulawesi Selatan, Tenggara dan Barat (Sulselrabar) yang lama, Awaluddin Hafid. Silaturahmi ini, ia berpamitan untuk melanjutkan mutasi dan promosi dalam penugasan baru di Provinsi Banten.

“Tentu kami mewakili Pemprov dan masyarakat Sulsel mengucapkan terima kasih atas kontribusi Pak GM selama bertugas di Sulsel. Memberikan banyak kemajuan dan peningkatan layanan kelistrikan,” kata Andi Sudirman Sulaiman.

Andi Sudirman menyampiakan harapan, agar program yang kelistrikan di Sulsel tetap berjalan walaupun terjadi pergantian pucuk pimpinan. Adapun GM yang baru dijabat Moch. Andy Adchaminoerdin.

“Kami harapkan semua program tetap jalan Pak GM PLN UIW Sulsel ,” sebut Andi Sudirman.

Sedangkan Awaluddin Hafid menyampaikan mendapatkan kesan yang baik selama bertugas di Sulsel.

“Selama bertugas di Sulse mulai 22 Desember lalu, saya mempunyai kesan yang sangat positif sekali dengan kerjasama yang baik dari Pemprov Sulsel, khususnya Pak Gub, saya mendapat dukungan,” sebutnya.

Ia menegaskan komitmen PLN walaupun terjadi pergantian pimpinan, program yang telah direncanakan akan tetap dilanjutkan oleh GM yang baru bahkan dengan improvisasi peningkatan kualitas.

“Walaupun ganti GM, program tetap berjalan karena sudah direncanakan akan jalan terus, mungkin yang ada improvisasi untuk peningkatan dan penguatan kualitas dan sebagainya,” ujarnya.

Beberapa program-program sinergi ada yang sudah berjalan dan ada yang sudah berproses, diantaranya penyalaan 24 jam untuk Pulau Lae-lae. Rencananya pada 27 Oktober mendatang di hari listrik kita akan dilauching.

Demikian juga untuk infrastruktur kelistrikan untuk mobil listrik mendapatkan dukungan penuh dari Gubernur. Sinergi diantaranya untuk membangun satu Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Kantor Gubernur, selain itu SPKLU yang sudah dibangun yang terdapat di jalan Hertasning dan Kantor ULP Mattoanging.

“Harapan saya Pak Gub, bahwa penganti saya sekarang bisa juga mendapat dukungan penuh dari Pemprov Sulsel untuk membangun infrastruktur kelistrikan,” imbuh pria yang pernah bertugas di Kota Parepare Tahun 2000-2004 ini, (Red/**).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT TNI ke-78, Kapolres Berikan Kejutan ke Kodim 1409 Gowa

    HUT TNI ke-78, Kapolres Berikan Kejutan ke Kodim 1409 Gowa

    • calendar_month Kam, 5 Okt 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 43
    • 0Komentar

    GOWA | Kapolres Gowa, AKBP R.T.S Simanjuntak, S.H., S.I.K., M.M., M.I.K., didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Gowa, Ny Lidya Reonald bersama dengan para Pejabat Utama dan Perwira Polres Gowa, memberikan kejutan istimewa kepada Kodim 1409/Gowa dalam rangka merayakan Hut TNI yang ke-78. Kedatangan rombongan Kapolres Gowa ke halaman Kodim 1409/Gowa disambut dengan hangat oleh Dandim 1409/Gowa, […]

  • Mendagri Sanjung Penerapan Smart

    Mendagri Sanjung Penerapan Smart City Pemkot Makassar

    • calendar_month Kam, 6 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 50
    • 0Komentar

    MAKASSAR– Mendagri Sanjung Penerapan Smart City yang kali pertama digaungkan Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto saat menjabat sebagai Wali Kota Makassar periode pertama hingga kini terus menuai pujian.   Pujian itu dilontarkan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian pada saat pembukaan International Indonesia Smart City Expo 2022, di Jakarta Convention Center, Rabu (5/10/2022).   Pada kesempatan […]

  • About To Stop Being Relevant

    Congratulations! Your Collection Is About To Stop Being Relevant

    • calendar_month Kam, 26 Agu 2021
    • account_circle Phinisice
    • visibility 52
    • 0Komentar

    To Stop Being Relevant Auctor pede. Ad eu non taciti. Sodales vitae sapien eleifend elementum etiam ullamcorper. Commodo sapien erat magna quam ornare magna fusce cum tincidunt torquent nonummy Lacinia. Pellentesque bibendum, nibh dictum, ac velit a a vitae. Nibh inceptos. Felis tempor quam dis faucibus sociosqu, hymenaeos. Litora cras pellentesque ridiculus platea, primis commodo […]

  • Basarnas Makassar Latihan Vehicle Accident Rescue

    Basarnas Makassar Latihan Vehicle Accident Rescue

    • calendar_month Sen, 4 Sep 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 68
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Menghadapi meningkatnya arus lalulintas jalan raya dan moda transportasi di wilayah kerjanya, Basarnas Makassar berupaya tingkatkan kompetensi tim rescuer sebagai langkah kesiapsiagaan menghadapi kecelakaan lalulintas. Hal itu disampaikan oleh Mexianus Bekabel, selaku Kepala Kantor Basarnas Makassar saat membuka Latihan Sar Vehicle Accident Rescue Tahun 2023 di Aula Rapat Kantor Basarnas Makassar, Senin (4/9/2023). […]

  • Pemerintah Lakukan Sejumlah Langkah Tangani Wabah Kekeringan di Papua Tengah

    Pemerintah Lakukan Sejumlah Langkah Tangani Wabah Kekeringan di Papua Tengah

    • calendar_month Sen, 14 Agu 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 68
    • 0Komentar

    JAKARTA | Presiden Joko Widodo menggelar rapat dengan sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju di Istana Merdeka Jakarta, pada Kamis, 10 Agustus 2023, guna membahas penanganan wabah kekeringan yang terjadi di Provinsi Papua Tengah. Dalam rapat tersebut, pemerintah memutuskan akan membangun gudang stok pangan di dua tempat, yaitu Distrik Agandugume dan Distrik Sinak, sebagai langkah penanganan […]

  • Aktif Bangun Kekayaan Intelektual, Makassar Raih Penghargaan dari Kemenkumham RI

    Aktif Bangun Kekayaan Intelektual, Makassar Raih Penghargaan dari Kemenkumham RI

    • calendar_month Jum, 28 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 44
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Kota Makassar raih penghargaan dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI, atas peran aktif dalam membangun dan melindungi serta mendukung program kekayaan intelektual di Provinsi Sulsel. Penghargaan diterima oleh Wakil Wali Kota Makassar, Fatmawati Rusdi, yang diserahkan langsung oleh Direktur Jenderal Kekayaan Intelektual Menkumham, Min Usihen, saat digelar Mobile Intelectual Property […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188