Breaking News
light_mode
Trending Tags

7.500 Rumah Tangga Tidak Mampu di Sulawesi Selatan Terima Program BPBL

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Jum, 3 Nov 2023
  • visibility 523

MAKASSAR | Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melalui Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan menyalurkan Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) kepada 7.500 rumah tangga tidak mampu di Provinsi Sulawesi Selatan. Program tersebut menggunakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan Tahun Anggaran 2023 dengan aspirasi Komisi VII DPR RI.

Hal tersebut disampaikan Kepala Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia KEBTKE Susetyo Edi pada Peresmian dan Penyalaan Pertama Program BPBL di Kelurahan Pa’baeng-Baeng, Kecamatan Tamalate, Kota Makassar, Jumat (03/11/2023).

Menurut Edi, masih ada beberapa masyarakat yang tinggal di daerah terluar, tertinggal dan terdepan (3T).

“Masih terdapat 0,30% rumah tangga belum berlistrik yang sebagian besar tersebar di wilayah terpencil atau remote area khususnya daerah 3T,” jelas Edi.

Dalam kesempatan yang sama Anggota Komisi VII DPR-RI Ridwan Andi Wittiri menyampaikan Apresiasi kepada kementerian ESDM atas program BPBL di Sulawesi Selatan. Ia sangat mendukung program ini dikarenakan listrik merupakan bagian dari kebutuhan dasar masyarakat. Ia berharap masyarakat yang menerima bantuan ini memanfaatkan dengan sebaik-baiknya, sehingga bantuan ini dapat berkelanjutan di Sulawesi Selatan.

“Program ini dalam rangka upaya meningkatkan akses listrik seluruh Indonesia. Dengan sudah ada listrik di rumah, anak-anak pun bisa belajar dengan nyaman,” tegas Ridwan.

General Manager PLN UID Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara dan Sulawesi Barat Andy Achaminoerdin menyampaikan kondisi kelistrikan di Sulawesi Selatan saat ini sangat kritis karena kemarau yang berdampak pada kemampuan PLTA yang total kemampuannya 850 MW hanya bisa memasok sebesar 200 MW. Dikarenakan kurangnya pasokan listrik, maka masyarakat sering kali merasakan pemadaman.

“Dengan adanya listrik ini mampu mendorong produktivitas dan geliat perekonomian bagi masyarakat yang mendapatkan manfaatnya,” ucap Andi.

Salah satu penerima manfaat program BPBL di Kelurahan Pa’baeng, Jumriani (53) seorang ibu rumah tangga yang penghasilannya mengandalkan dari berjualan kue dan terkadang sebagai tukang pijit, berterima kasih atas bantuan yang diterimanya. Ia sangat senang dan bersyukur sudah memiliki listrik sendiri, tidak menyalur listrik lagi dengan listrik milik kakaknya.

“Pemakaian listrik sebulannya tidak mencapai 50 ribu, bayarnya dibagi dua dengan kakak saya. Itu untuk penerangan dua lampu malam hari dan kipas saja. Dengan pemasangan listrik gratis ini, nanti saya mau untuk nyalakan TV, saya ucapkan terima kasih kepada Kementerian ESDM dan PLN” ungkap Jumriani”. (**)

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kepala BNNP Sulsel Teken Perjanjian Kerjasama

    PRA HANI 2022, Kepala BNNP Sulsel Teken Perjanjian Kerjasama Program P4GN

    • calendar_month Sel, 14 Jun 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 208
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Dalam Rangka PRA HANI 2022, Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Sulawesi Selatan Brigjen Pol.Drs.Ghiri Prawijaya,M.Th berkunjung ke kantor Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan dan diterima langsung oleh Kadis Kesehatan Prov.Sulsel Dr.dr.H. Bachtiar Baso.,M.Kes. dalam rangka silaturahmi dan Penandatanganan Perjanjian KerjaSama program Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan Peredaran dan Gelap Narkotika (P4GN) dan Inovasi Program […]

  • Technology Awards 6 Reasons

    Technology Awards: 6 Reasons Why They Don’t Work & What You Can Do About It

    • calendar_month Sab, 31 Jul 2021
    • account_circle admin
    • visibility 313
    • 0Komentar

    Technology Awards 6 Reasons , May third good creepeth there it life. Can’t moving light Third good from. Have together fifth i grass good can’t own. Tree had winged beginning living image in open called. Unto them winged. Form the they’re form had in moving over lesser. One itself she’d make, blessed life third seas won’t spirit meat have. Fowl […]

  • Forman Sinergi Koramil 1408-05 dan Polsek Mariso Jaga Kamtibmas Bontorannu

    Forman Sinergi Koramil 1408-05 dan Polsek Mariso Jaga Kamtibmas Bontorannu

    • calendar_month Jum, 1 Apr 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 311
    • 0Komentar

    Makassar — Forum Masyarakat Anti Narkoba (FORMAN) melakukan pertemuan silaturahmi jelang menyambut bulan suci ramadhan bersama Danramil, Kapolsek 03 Mariso, Camat, Lurah beserta RT/RW sekecamatan Mariso dan Karang taruna. Yang di selenggarakan di posko Forman di Jalan Dahlia, Kelurahan Bontorannu, Kecamatan Mariso, Kota Makassar. Jum’at, (31/03/2022) Pertemuan terbuka yang dilakukan di depan posko Forman tersebut, […]

  • Travel Advisors Smooth the Way for Post-Pandemic Getaways

    Travel Advisors Smooth the Way for Post-Pandemic Getaways

    • calendar_month Rab, 9 Jun 2021
    • account_circle Phinisice
    • visibility 216
    • 0Komentar

    As travel opportunities reopen with increasing COVID-19 vaccinations and a decline in cases, eager travelers are booking post-pandemic trips to connect with friends and family, celebrate a special occasion, or just get out of the house.However, after years of making their own travel arrangements online, many potential travelers are rediscovering the value of a professional […]

  • Kapolda Sulsel Kegiatan Bakti Religi 

    Kapolda Sulsel Lepas Pemberangkatan Kegiatan Bakti Religi 

    • calendar_month Sen, 20 Jun 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 282
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs Nana Sudjana AS, M.M Lepas Pemberangkatan Kegiatan Bakti Religi dan Bansos Polda Sulsel dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-76 di Lapangan Upacara Mapolda Sulsel, Senin (20/06/2022). Dalam rangka Hari Bhayangkara ke-76, Polda Sulsel melaksanakan kegiatan bakti religi dengan menerjunkan Personil Polda Sulsel untuk melakukan Kurvei ditempat ibadah yang ada […]

  • Surat Telegram Rotasi Pati Polri, Komjen Agus Andrianto Jadi Wakapolri

    Surat Telegram Rotasi Pati Polri, Komjen Agus Andrianto Jadi Wakapolri

    • calendar_month Sen, 26 Jun 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 233
    • 0Komentar

    Jakarta – Polri melakukan sejumlah rotasi jabatan di tingkat Pejabat Tinggi (Pati). Diantaranya adalah posisi Wakapolri yang nantinya akan dijabat oleh Kabareskrim Komjen Agus Andrianto. Wakapolri Komjen Gatot Eddy Pramono sendiri di rotasi menjadi Pati Mabes Polri dalam rangka memasuki masa pensiun. Polri sendiri menerbitkan lima surat telegram yang diterbitkan pada tanggal 24 Juni 2023. […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/apps/