Breaking News
light_mode
Trending Tags

7.500 Rumah Tangga Tidak Mampu di Sulawesi Selatan Terima Program BPBL

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Jum, 3 Nov 2023
  • visibility 556

MAKASSAR | Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melalui Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan menyalurkan Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) kepada 7.500 rumah tangga tidak mampu di Provinsi Sulawesi Selatan. Program tersebut menggunakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Direktorat Jenderal Ketenagalistrikan Tahun Anggaran 2023 dengan aspirasi Komisi VII DPR RI.

Hal tersebut disampaikan Kepala Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia KEBTKE Susetyo Edi pada Peresmian dan Penyalaan Pertama Program BPBL di Kelurahan Pa’baeng-Baeng, Kecamatan Tamalate, Kota Makassar, Jumat (03/11/2023).

Menurut Edi, masih ada beberapa masyarakat yang tinggal di daerah terluar, tertinggal dan terdepan (3T).

“Masih terdapat 0,30% rumah tangga belum berlistrik yang sebagian besar tersebar di wilayah terpencil atau remote area khususnya daerah 3T,” jelas Edi.

Dalam kesempatan yang sama Anggota Komisi VII DPR-RI Ridwan Andi Wittiri menyampaikan Apresiasi kepada kementerian ESDM atas program BPBL di Sulawesi Selatan. Ia sangat mendukung program ini dikarenakan listrik merupakan bagian dari kebutuhan dasar masyarakat. Ia berharap masyarakat yang menerima bantuan ini memanfaatkan dengan sebaik-baiknya, sehingga bantuan ini dapat berkelanjutan di Sulawesi Selatan.

“Program ini dalam rangka upaya meningkatkan akses listrik seluruh Indonesia. Dengan sudah ada listrik di rumah, anak-anak pun bisa belajar dengan nyaman,” tegas Ridwan.

General Manager PLN UID Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara dan Sulawesi Barat Andy Achaminoerdin menyampaikan kondisi kelistrikan di Sulawesi Selatan saat ini sangat kritis karena kemarau yang berdampak pada kemampuan PLTA yang total kemampuannya 850 MW hanya bisa memasok sebesar 200 MW. Dikarenakan kurangnya pasokan listrik, maka masyarakat sering kali merasakan pemadaman.

“Dengan adanya listrik ini mampu mendorong produktivitas dan geliat perekonomian bagi masyarakat yang mendapatkan manfaatnya,” ucap Andi.

Salah satu penerima manfaat program BPBL di Kelurahan Pa’baeng, Jumriani (53) seorang ibu rumah tangga yang penghasilannya mengandalkan dari berjualan kue dan terkadang sebagai tukang pijit, berterima kasih atas bantuan yang diterimanya. Ia sangat senang dan bersyukur sudah memiliki listrik sendiri, tidak menyalur listrik lagi dengan listrik milik kakaknya.

“Pemakaian listrik sebulannya tidak mencapai 50 ribu, bayarnya dibagi dua dengan kakak saya. Itu untuk penerangan dua lampu malam hari dan kipas saja. Dengan pemasangan listrik gratis ini, nanti saya mau untuk nyalakan TV, saya ucapkan terima kasih kepada Kementerian ESDM dan PLN” ungkap Jumriani”. (**)

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tim Gabungan SAR Temukan

    Tim Gabungan SAR Temukan Korban Tenggelam di Sungai Donri – Donri Soppeng

    • calendar_month Sel, 18 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 316
    • 0Komentar

    Phinisice.id, MAKASSAR — Tim Gabungan SAR Temukan Korban tenggalam bernama H.Mustafa (80) di Sungai Dusun Kampung Baru, Kecamatan Donri- Donri Kabupaten Soppeng ditemukan tim Gabungan SAR pada pencarian hari ke-3 Pukul 09.00 Wita, Pagi sudah tidak bernyawa lagi, Selasa 18 Oktober 2022.   Sementara itu, Dr.Djunaidi,S.SoS, MM Kepala Basarnas menyebutkan korban Ditemukan setelah tiga hari […]

  • SIPI Catat Elektabilitas Prabowo -Gibran Lebih Tinggi Ketimbang Ganjar

    SIPI Catat Elektabilitas Prabowo -Gibran Lebih Tinggi Ketimbang Ganjar

    • calendar_month Jum, 27 Okt 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 299
    • 0Komentar

    JAKARTA  | Survei Indikator Politik Indonesia mencatat elektabilitas bakal pasangan calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka lebih tinggi ketimbang pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud MD dan pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (AMIN) di Pilpres 2024. Direktur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi merinci Prabowo-Gibran mengantongi 36,1 persen. Sementara Ganjar-Mahfud 33,7 persen; dan AMIN 23,7 persen. […]

  • Bertempat di Wisma Negara CPI, Gubernur Andi Sudirman Buka Pekan Raya Sulsel 2023 

    Bertempat di Wisma Negara CPI, Gubernur Andi Sudirman Buka Pekan Raya Sulsel 2023 

    • calendar_month Sel, 29 Agu 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 243
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Gubernur Sulawesi-Selatan, Andi Sudirman Sulaiman membuka Pekan Raya Sulsel (PRS) Ke-9 semalam, Senin 28 Agustus 2023 di Wisma Negara Center Point of Indonesia (CPI), Makassar. Kegiatan akan berlangsung hingga 03 September 2023. Acara ini terbuka untuk umum dan gratis. “Silahkan datang, ini terbuka untuk umum dan gratis. Berbagai ragam andalan multi produk dan […]

  • Dari Jakarta Mendag Pantau

    Dari Jakarta, Mendag Pantau Harga Sembako di Makassar

    • calendar_month Ming, 6 Nov 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 333
    • 0Komentar

    MAKASSAR— Dari Jakarta Mendag Pantau , Menteri Perdagangan RI, Zulkifli Hasan mengapresiasi peran Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto sehingga harga bahan pokok di Makassar bisa terkendali.   Pernyataan ini disampaikan Mendag Zulkifli Hasan saat berkunjung Dari Jakarta Mendag Pantau di Pasar Pabaeng-baeng dalam rangka memantau perkembangan harga bahan pokok, Minggu (6/11/2022).   “Terima […]

  • Tim SAR Gabungan Temukan Korban Tenggelam di Kabupaten Soppeng

    Tim SAR Gabungan Temukan Korban Tenggelam di Kabupaten Soppeng

    • calendar_month Sab, 15 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 227
    • 0Komentar

    SOPPENG — Korban orang tenggelam di Sungai Desa Marioriaja, Kabupaten Soppeng, Provinsi Sulawesi Selatan ditemukan dalam kondisi tak bernyawa, Sabtu (15/7/2023). Korban bernama Dandi, pemuda berusia 23 tahun yang ditemukan sekitar 200 meter dari lokasi kejadian pukul 07.25 pagi tadi. Pemuda ini dilaporkan tenggelam pada tanggal 13 juli 2023 tidak lama setelah korban tenggelam terbawa […]

  • Tema Sulsel Andalan Indonesia

    Berikut Makna Logo Hut Sulsel Ke-354 Dengan Tema Sulsel Andalan Indonesia 

    • calendar_month Sel, 18 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 384
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Tema Sulsel Andalan Indonesia Provinsi Sulawesi Selatan untuk tahun 2023 ini sudah memasuki usia 354 tahun. Jika tak ada aral melintang, hari jadi ke-354 Sulsel akan diisi berbagai acara. Rangkaian acara tersebut  antara lain Pekan Raya Sulsel (PRS) yang didalamnya akan dilaksanakan Festival Kuliner, lomba memasak, business matching, lomba tradisional dan lain sebagainya. […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/apps/