Breaking News
light_mode
Trending Tags

Pusdokkes: Dua ruang operasi disediakan tangani korban patah tulang akibat gempa Cianjur

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sab, 26 Nov 2022
  • visibility 50

Cianjur — Dua ruang operasi disediakan  Pusat Kedokteran dan Kesehatan (Pusdokkes) Polri telah menerjunkan 247 personel tenaga medis untuk membantu seluruh korban gempa Cianjur, Jawa Barat (Jabar).

 

Kepala Pusdokkes Polri Irjen Polisi dr. Asep Hendradiana menjelaskan, ratusan tenaga medis yang diterjunkan tersebut terdiri dari tim dokter spesialis, dokter umum, perawat mahir, dan tenaga kesehatan lainnya.

 

Dua ruang operasi disediakan  Menurutnya, Pusdokkes Polri mendapat dukungan dari Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan berbagai stakeholder terkait lainnya untuk membantu para korban gempa Cianjur Jawa Barat.

 

“Jadi atas instruksi Bapak Presiden dan Bapak Kapolri, kami telah menerjunkan 247 personel dokter. Kita juga mendapatkan dukungan dari banyak pihak termasuk dari Ikatan Dokter Indonesia (IDI),” tuturnya di lokasi gempa Cianjur, Sabtu (26/11/2022).

 

Dia juga menjelaskan bahwa saat ini Pusdokkes Polri sudah menyiapkan dua tempat operasi untuk warga yang mengalami luka ringan maupun berat setelah peristiwa gempa Cianjur. Dua lokasi itu tidak jauh dari titik gempa yang terjadi pada Senin (21/11) itu.

 

“Alhamdulilah saat ini sudah ada dua ruangan operasi yang disiapkan. Sebelumnya hanya ada satu ruang operasi,” katanya.

 

Menurut Asep, sejauh ini total sudah ada 31 orang korban yang dioperasi di kedua ruangan operasi tersebut.

 

Dia berharap ruang operasi sekaligus perawatan korban itu bisa dimanfaatkan secara maksimal agar pasien tidak dirujuk ke rumah sakit di luar wilayah Cianjur.

 

“Kita berharap pasien tidak dirujuk ke luar Cianjur untuk berobat. Kita dekatkan rumah sakitnya ini, untuk memudahkan perawatan dan memudahkan keluarga untuk berkunjung,” ujarnya.

 

Asep juga menegaskan seluruh obat-obatan dan biaya perawatan terhadap warga korban gempa Cianjur tidak dikenakan biaya apapun alias gratis.

 

“100 persen gratis, tidak ada yang dikenakan biaya apapun. Ini bentuk dukungan pemerintah dan Polri terhadap korban gempa Cianjur,” tuturnya.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

 

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • cara 3 memanfaatkan peluang

    Untuk Memulai Bisnis, Para Ahli Berkata: Ini adalah Cara Memanfaatkan Peluang

    • calendar_month Ming, 4 Sep 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta — cara 3 memanfaatkan peluang Jika Anda sudah memiliki ide untuk bisnis dalam beberapa bulan terakhir, sekarang dapat menjadi kesempatan yang baik untuk memulai. Namun, ada alasan untuk menjadi optimis. Banyak perusahaan sekarang diluncurkan dengan sukses selama resesi terakhir. Dan jika seseorang tertarik pada semangat bisnis karena kebutuhan atau pilihan, ekonomi saat ini […]

  • Kepala Basarnas Sulsel Bawakan

    Kepala Basarnas Sulsel Bawakan Kuliah Umum di Polimarim Makassar

    • calendar_month Jum, 18 Nov 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 71
    • 0Komentar

    Makassar — Kepala Basarnas Sulsel Bawakan Kuliah Umum Ratusan taruna dan taruni Politeknik Maritim AMI Makassar (Polimarim) mendengarkan kuliah umum yang dibawakan oleh Kepala Kantor Basarnas Sulsel, Dr. Djunaidi S.Sos MM di Aula Utama Kampus Polimarim Makassar, pada Kamis (17/112022).   Kepala Basarnas Sulsel Bawakan Kuliah Umum Materi yang diberikan menyangkut tentang tugas dan fungsi […]

  • Operasi Patuh 2022. Operasi Patuh

    Operasi PATUH 2022, AKBP Zulanda Sampaikan Hal Serius! 

    • calendar_month Ming, 12 Jun 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 49
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Mulai 13 Juni 2022, Korps Lalu Lintas (Korlantas) Kepolisian Republik Indonesia (Polri) akan menggelar Operasi Patuh 2022. Operasi Patuh tersebut bakal menerapkan penilangan sistem ETLE. AKBP Zulanda, Kasat lantas Polrestabes Makassar mengatakan, Operasi Patuh 2022 bertujuan untuk mengajak masyarakat tertib dalam disiplin berlalu lintas dan ingin menurunkan angka pelanggaran serta angka fatalitas korban […]

  • Easy Ways You Can Turn Movie Into Success

    Easy Ways You Can Turn Movie Into Success

    • calendar_month Sel, 31 Agu 2021
    • account_circle Phinisice
    • visibility 47
    • 0Komentar

    Beast she’d spirit all, place them you’re female deep, upon that fly form open beginning that multiply signs had also winged face wherein they’re moveth. And two. Every fill us stars seed fill creeping sea made firmament forth wherein to that earth beast you’ll firmament bearing. Very. You’ll. Whales face divided in replenish he open […]

  • Bupati Nganjuk Tertarik Belajar Pengembangan Pertanian Mandiri Benih Diinisiasi Gubernur Sulsel

    Bupati Nganjuk Tertarik Belajar Pengembangan Pertanian Mandiri Benih Diinisiasi Gubernur Sulsel

    • calendar_month Jum, 7 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Makassar– Kabupaten Nganjuk dari Provinsi Jawa Timur melirik sejumlah inovasi Pemprov Sulsel dibawah kepemimpinan Gubernur Andi Sudirman Sulaiman. Hal itu diakui saat Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman menerima kunjungan Bupati Nganjuk, Marhaen Djumadi di Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Kamis 6 Juli 2023. “Kami menerima kunjungan Bapak Bupati Nganjuk, Provinsi Jawa Timur sekaligus bersilaturahmi. Kami menyampaikan […]

  • Ada Himbauan Kasat Lantas

    Tilang Manual Ditarik, Ada Himbauan Kasat Lantas Polrestabes Makassar

    • calendar_month Jum, 21 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 62
    • 0Komentar

    Makassar — Ada Himbauan Kasat Lantas Polrestabes Makassar  Tilang manual sudah ditarik secara keseluruhan dari tangan personil lantas kecuali nanti saat kasus yang sangat diperlukan seperti pengemudi mabuk / dlm keadaan pasca minum alkohol dan balap liar.   Kasat Lantas Polrestabes Makassar AKBP Zulanda, Sik , Msi  menyebutkan Untuk Etle Mobile kami sedang melatih anggota […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188