Breaking News
light_mode
Trending Tags

50 Tahun Majulah Basarnas, Tidak Bisa Lebih Dari 23 Menit Kita Sudah Jalan!

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sel, 1 Mar 2022
  • visibility 50

PHINISICE.ID, Makassar — Kantor Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Sulawesi Selatan memperingati hari jadinya ke 50 Tahun, kegiatan tersebut digelar di gedung pertemuan shelter secara hikmad dan menerapkan protokol kesehatan.

Kegiatan tersebut juga di rangkaian dengan virtual bersama 43 Kantor Basarnas dan 1 Balai Diklat di Indonesia dan melakukan pemotongan tumpeng serentak.

Selain itu hadir pula seluruh mitra kerja Basarnas dan potensi SAR yang selama ini bekerjasama dengan Basarnas Sulawesi Selatan. Diketahui Rangkaian memperingati hari jadi 50 Tahun Basarnas, Basarnas Sulawesi Selatan telah melakukan berbagai kegiatan diantaranya donor darah, penanaman mangrove, lomba lomba ( futsal dan bulutangkis ), upacara dan ramah tamah secara virtual.

Kepala Kantor Basarnas Sulsel, Djunaidi mengatakan apa yang telah didapatkan di 50 tahun ini harus di kembangkan di tahun berikut nya, karena Basarnas ini adalah suatu organisasi dengan standarisasi internasional dan harus meningkatkan rasa nyaman kepada Masyarakat.

“Di hari ulang tahun ini Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan, Marsma TNI Henri Alfiandi memberikan arahan kepada kami untuk majulah Basarnas,  kalau seperti itu kita harus kordinatif dan sinergitas dengan Pemerintah Daerah TNI Polri serta seluruh masyarakat guna mempermudah pencarian dan pertolongan atau oprasi SAR di lapangan, “ujarnya kepada Media,  Selasa 1 Maret 2022.

Lanjut dikatakan Djunaidi harapan ke depannya, pencarian itu bukan hanya dicari saja tetapi harus didapatkan dengan selamat. Dan sebelum 50 tahun ini kebanyakan yang kita dapatkan adalah yang meninggal dunia, sekarang kita harus dapatkan tidak meninggal dunia yang dievakuasi, sehingga ada rasa nyaman yang dirasakan oleh masyarakat dengan hadirnya Basarnas di tengah operasi SAR.

“Kendala dan tantangan di lapangan tidak ada, yang penting anggota saya kompak dengan personil yang terbatas, tetapi kita bisa melaksanakan tugas yang besar.  karena dengan bantuan potensi SAR yang ada potensi SAR itu termasuk media, masyarakat, TNI Polri serta seluruh Pemerintah Daerah yang ada di Sulawesi Selatan,”jelasnya.

Menurut Djunaidi hingga desember  terakhir 2021 pelaksanaan Operasi SAR itu sebanyak  103 Operasi SAR.

“Yang sangat luar biasa adalah bantuan dari teman-teman media untuk diketahui kepada masyarakat luas ketika terjadi musibah dan langsung melaporkan ke Basarnas. Karena kita tidak bisa lebih dari 23 menit kita sudah jalan, di mana hal tersebut adalah capaian respon time dalam penanganan operasi sar, ” tukas Djunaidi, (Aco/*).

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wapres RI Tekankan Komitmen

    Wapres RI Tekankan Komitmen Pemerintah Tumbuhkan Ekonomi, Danny : Kita Mulai dari Longwis

    • calendar_month Sab, 3 Des 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 62
    • 0Komentar

    MAKASSAR— Wapres RI Tekankan Komitmen , Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto mendampigi Wakil Presiden Republik Indonesia (RI), Prof. Dr. (H.C.) K.H. Ma’ruf Amin menghadiri Silaturahmi Akbar bersama Pemerintah dan masyarakat Kota Makassar, di Auditorium Al Jibra Kampus 2 UMI, Sabtu (3/12/22).   Kegiatan ini juga dirangkaikan dengan pengukuhan Komite Daerah Ekonomi dan Keuangan […]

  • Danny Pomanto Bawa Tamu

    Danny Pomanto Bawa Tamu Dari Belgia dan AS ke Longwis Kecamatan Ujungtanah

    • calendar_month Kam, 20 Okt 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 88
    • 0Komentar

    Phinisice.id, MAKASSAR — Danny Pomanto Bawa Tamu , Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto mengunjungi Lorong Wisata Milan, Kelurahan Totaka, Kecamatan Ujung Tanah, Kamis (20/10).   Danny Pomanto tidak sendiri, dia membawa serta tamu dari luar negeri. Mereka adalah Senior Consultant Port of Antwerp Bruges Belgia Anwar Wazir, CEO dan CFO Carbon Market Exchange […]

  • Kapolres Gowa Himbau Warga Waspada Jangan Beraktifitas Di Bantaran Sungai

    Kapolres Gowa Himbau Warga Waspada Jangan Beraktifitas Di Bantaran Sungai

    • calendar_month Rab, 16 Feb 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 49
    • 0Komentar

    PHINISICE.ID, GOWA — Personil Bhabinkamtibmas Kel Bontoparang Kec Parangloe Bripka Mustari bersama petugas pemantau bendungan Dam Bili Bili terus memantau perkembangan debit air pada bendungan Bili Bili. Dengan sabar para personil duduk menjalin komunikasi terkait situasi bendungan yang hingga Rabu sore tadi (16/2/2022) pukul 15.00 Wita masih berada pada level dibawah normal pada ketinggian 95,39 MDPL. […]

  • Hadir di Makassar, Prabowo: Saya Angkat Topi, Salut dengan Apeksi

    Hadir di Makassar, Prabowo: Saya Angkat Topi, Salut dengan Apeksi

    • calendar_month Jum, 14 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 57
    • 0Komentar

    MAKASSAR,- Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto turut hadir dalam Rakernas Apeksi 2023 di Makassar. Prabowo yang juga digadang-gadang maju sebagai Capres 2024 ini mengungkapkan kekagumannya dengan penyelenggaraan Apeksi dan mengakui kesuksesan Makassar sebagai tuan rumah. “Saya hadir sebentar tetapi secara keseluruhan saya merasa marwah dan aura optimis di sini. Saya angkat topi, salut dengan Apeksi, […]

  • Walikota Makassar: Pemuda Harus Miliki Kemampuan Adaptif Leadership untuk Capai Masa Depan

    Walikota Makassar: Pemuda Harus Miliki Kemampuan Adaptif Leadership untuk Capai Masa Depan

    • calendar_month Sen, 10 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 55
    • 0Komentar

    MAROS,- Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto membuka secara resmi Youth City Changer (YCC) Apeksi 2023 di Colloseum, Tokka Tena Rata, Maros, Senin, (10/07/2023). Dalam sambutannya, ia mengatakan para pemuda harus memiliki kemampuan adaptif leadership atau kepemimpinan yang adaptif untuk menggapai masa depan. Danny Pomanto sapaan akrab Ramdhan Pomanto menjelaskan ada dua kata kunci yang […]

  • rombongan

    Direct Promotion, Rombongan Dispar Makassar dan Astindo Sulsel Betolak Ke Jatim

    • calendar_month Rab, 11 Mei 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 93
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Untuk lebih mengenalkan potensi pariwisata di wilayah Kota Makassar dan sekitarnya, rombongan Dinas Pariwisata Kota Makassar bersama rombongan DPD Asosiasi Travel Agent Indonesia (Astindo) Sulsel bertolak ke Surabaya – Jawa Timur Rabu (11/05/2022). Turut serta dalam acara Direct Promotion Kota Makassar tersebut sebanyak 15 pelaku pariwisata Travel Agent anggota DPD ASTINDO Sulawesi Selatan, […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188