Breaking News
light_mode
Trending Tags

Hari Jadi ke-72 Humas Polri Dirayakan Dengan Kegiatan Kemanusiaan

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Sen, 2 Okt 2023
  • visibility 45

JAKARTA | Divisi Humas Polri menyelenggarakan donor darah dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-72 Humas Polri. Acara donor darah tersebut diselenggarakan serentak di Mabes Polri hingga Bidhumas Polda jajaran.

Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho menjelaskan, perayaan Hari Jadi ke-72 Humas Polri dengan donor darah ini diusung sebagaimana arahan Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo. Dalam arahannya, Jenderal Sigit menekankan agar Polri selalu ada dan dekat dengan masyarakat.

Donor darah ini dipandang menjadi salah satu cara membantu masyarakat, terutama di bidang kesehatan.

“Kegiatan kemanusiaan melalui donor darah yang dilaksanakan saat ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan Hari Jadi ke-72 Humas Polri dan di harapkan bermanfaat bagi Kesehatan pendonor dan masyarakat yang membutuhkan,” ujar Kadiv Humas dalam keterangan tertulis, Senin (2/10/23).

Menurut Kadiv Humas, acara ini mengusung tema Humas Polri Presisi Untuk Negeri. Kegiatan donor darah ini berkolaborasi antara personel Humas Polri dan rekan-rekan media serta PMI.

Kolaborasi ini, ujar Kadiv Humas, juga merupakan wujud bahwa humas polri dan rekan-rekan wartawan tidak hanya solid dalam memberikan informasi penting kepada masyarakat tetapi solid dalam upaya-upaya kemanusiaan. Dari acara ini pun, diikuti 103 pendonor.

“Saya Ucapkan Terima kasih dan apresiasi kepada seluruh panitia, rekan-rekan Wartawan, PMI,Bid Humas Polda Jajaran dan semua pihak yang terlibat membantu terselenggaranya seluruh acara donor darah dalam rangka Hari Jadi Ke-72 Humas Polri ini,” jelas Kadiv Humas, (**).

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Magical Toraja 2022

    Wali Kota Makassar Beri Sambutan di Magical Toraja 2022

    • calendar_month Kam, 25 Agu 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Phinisice.id,Toraja– Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto menyampaikan ucapan selamat atas pelaksanaan event Magical Toraja 2022. Ucapan ini terlontar saat Danny Pomanto membawakan sambutan pada pembukaan Magical Toraja yang diprakarsai Pemkab Toraja Utara dan Perhimpunan Masyarakat Toraja Indonesia di Lapangan Bakti Rantepao, Kamis (25/08). “Selamat atas terselenggaranya Magical Toraja 2022 . Event yang luar […]

  • 5 Tips jitu Pemasaran

    5 Tips jitu Pemasaran YouTube untuk Bisnis Anda

    • calendar_month Sab, 16 Jul 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta — 5 Tips jitu Pemasaran  500 -jam video dimuat setiap menit di YouTube. Meskipun mungkin tampak seperti saluran yang sulit ditembus, YouTube masih merupakan cara yang sangat berharga bagi banyak perusahaan untuk mengembangkan paparan merek mereka. Dan dengan celana pendek YouTube, formulir konten mikro baru yang bersaing dengan aplikasi seperti Tiktok dan Instagram Reels, […]

  • Sepeda Motornya Telah Kembali

    Sepeda Motornya Telah Kembali, Karyawati Swasta Ini Apresiasi Kinerja Polsek Biringkanaya 

    • calendar_month Jum, 11 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 55
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Makassar –– Sepeda Motornya Telah Kembali  Perempuan NA (25) seorang warga Kecamatan Biringkanaya kota Makassar yang berprofesi sebagai karyawati swasta berterima kasih dan mengapresiasi kinerja personil Polsek Biringkanaya, khususnya Unit Reskrim, Jumat, 11/3/2022. Kepada awak media, NA menuturkan bahwa bermula pada tanggal 22 Februari 2022 sekira subuh hari ketika sepeda motor Yamaha NMax warna merah, […]

  • Everything Newlyweds Should Know about Coupling Finances

    Everything Newlyweds Should Know about Coupling Finances

    • calendar_month Rab, 9 Jun 2021
    • account_circle admin
    • visibility 72
    • 0Komentar

    Turns out that “coupling” doesn’t just mean “pairing” in the traditional sense, but is also a catchphrase when it comes to finances. As we head into wedding season, it’s especially relevant. Because as much as you may think no two people have ever been more in love than you are, the truth is that it […]

  • Rico Siap Bertarung jadi Caleg Dapil 3 di Partai Hanura Sulsel, Siapa Dia? 

    Rico Siap Bertarung jadi Caleg Dapil 3 di Partai Hanura Sulsel, Siapa Dia? 

    • calendar_month Sel, 4 Apr 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 43
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Tahapan pemilu 2024 mendatang memantik keseriusan salah seorang millenial muda Zulkifli “Rico” mencoba peruntungan ikut maccaleg (baca caleg) melalui partai Hanura. Rico sapaan akrab direksi salah satu tambang batu bara di Kaltara serta CEO Xcool Digital inovasi di Jakarta ini mendaftar partai Hanura dapil 3 kecamatan Tamalanrea dan Biringkanayya yang memiliki 11 kursi. […]

  • Emak-emak Datangi Polsek

    Emak-emak Datangi Polsek Biringkanaya Operasi Pasar Minyak Goreng

    • calendar_month Rab, 16 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 55
    • 0Komentar

    Phinisice. Id,Makassar — Emak emak Datangi Polsek Biringkanaya Polrestabes Makassar menggelar kegiatan Operasi Pasar Minyak Goreng murah yang digelar di halaman Mapolsek Biringkanaya, Rabu siang, 16/3/2022. Dalam kegiatan tersebut, Polsek Biringkanaya menggandeng PT.Bina Agung Cipta Bersama Makassar. Pantauan awak media dilokasi, terlebih dahulu setiap warga dibagikan selembar kupon untuk jatah 2 liter minyak goreng, seharga […]

expand_less
Verified by MonsterInsights