Breaking News
light_mode
Trending Tags

Pasi Komsos Korem 132/TDL Hadiri Seminar Hortikultura 2022

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Rab, 19 Okt 2022
  • visibility 5

Phinisice.id, Palu- Pasi Komsos Korem 132 Perwira Seksi Komunikasi Sosial Korem 132/Tdl (PASI KOMSOS KOREM 132/TDL) Mayor INF Tarno menghadiri kegiatan seminar nasional HORTIKULTURA Tahun 2022 dengan tema Optimalisasi Sumber Daya dan Inovasi Teknologi Hortikultura Mendukung Pengembangan Kawasan Pangan Nusantara yang bertempat di Hotel Best Western Basuki Rahmat Kota Palu Rabu (19/10/2022).

 

Gubernur Sulawesi Tengah H. Rusdy Mastura memberikan sambutan Pertanian memiliki strategis dalam pembangunan Sulteng maupun bagi bangsa dan Negara Indonesia. Bukan hanya memberikan Kontribusi bagi Ketahanan Pangan tapi juga bagi Perekonomian, Khususnya pendapatan Petani, Pendapatan daerah dan penerapan tenaga kerja,Pembagunan sektor Pertanian telah ditetapkan sebagai salah satu prioritas pembangunan RPJMD Sulteng Tahun 2021-2026.

 

Sehubungan dengan itu, selaku pimpinan Daerah, Saya mengucapkan terima kasih dan memberi apresiasi atas Seminar Nasionla Hortikultura, sebagai sarana ilmiah untuk menghasilkan strategi, kiat dan kebijakan memajukan Pertanian terlebih dengan adanya kawasan Pangan Nusantara dengan luasan mencapai 30 ribu Hektar di Sulawesi ,Sulteng merupakan peluang untuk menjadikan Pertanian sebagai masa depan. Untuk itu diperlukan sinergi dan kolaborasi Lembaga-lembaga Litbang daerah untuk terus mengkreasi riset dan inovasi terbaiknya. Supaya Sulteng kedepan memilikinya Varietas-varietas unggul yang mudah dibudidayakan dan mampu berproduksi dengan maksimal apalagi dengan letak Geostrategis.

 

Dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh Dr. Ir. Prihasto Setyanto, M.Sc (Dirjen Hortikultura RI) Dr. Nani Hendiarti (Deputi bidang koordinasi pengelolaan lingkungan dan Kehutanan),Prof. Dr. Ir. Slamet Susanto, M.Sc (Ketua umum Perhimpunan, Hortikultura Indonesia),Prof. Dr. Ir. Muhardi, MP.,IPM Asean Eng (Dekan Fakultas Pertanian Untad), Prof. Dr. Muh. Nur Sangadji, Dea (Dosen Fakultas Pertanian Untad), Dr. Ir. Muhammad Ansar, MP (Ketua Perhorti Komda Sulteng), Adiman (Karo Humas Pemprov. Sulteng), Mayor Inf Tarno (Kasi Komsos Korem 132/Tdl), Para Dosen Untad Palu, Para Forkopimda Sulteng, Para Mahasiswa Fakultas Pertanian Untad Palu, Para Pengurus Perhorti Komda Sulteng.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mental Health Patients Reap Benefits of Psychoanalysis

    Mental Health Patients Reap Benefits of Psychoanalysis

    • calendar_month Sel, 17 Des 2019
    • account_circle admin
    • visibility 455
    • 0Komentar

    Psychoanalysis, often stereotyped in arts and literature as patients reclining on couches and talking about their mothers, is enjoying renewed scientific support. Studies have found that psychoanalytic therapies are evidence-based and lead to significant improvements in mental health conditions, including depression, anxiety, and post-traumatic stress.According to recent research, psychoanalytic therapies achieve lasting results by exploring […]

  • Kecamatan Mariso Genjot Vaksinasi, 20 Staf dan Pegawai di Vaksin Booster

    Kecamatan Mariso Genjot Vaksinasi, 20 Staf dan Pegawai di Vaksin Booster

    • calendar_month Jum, 22 Apr 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 4
    • 0Komentar

    MAKASSAR — Kecamatan Mariso Gelar Vaksin Dosis dua dan tiga di Aula Kantor Kecamatan Mariso dengan melibatkan sedikitnya 20 staf dan pegawai Lingkup Kecamatan Mariso, Jum’at 22 April 2022. Camat Mariso, Juliaman, mengatakan kegiatan tersebut dalam rangka percepatan vaksinasi menuju Indonesia sehat. Untuk pelayanan yang lebih baik. ” Kita tuntaskan vaksinasi booster ini, staf dan […]

  • 450 Ribu Warga Sulsel Ikuti Jalan Sehat Anti Mager Bareng Gubernur Sulsel

    450 Ribu Warga Sulsel Ikuti Jalan Sehat Anti Mager Bareng Gubernur Sulsel

    • calendar_month Ming, 6 Agu 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 4
    • 0Komentar

    MAKASSAR | Menteri Pertahanan RI Prabowo bersama Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman dan Ketua IKA Unhas Andi Amran Sulaiman melepas peserta Jalan Sehat Sulsel Anti Mager 2023 dalam rangka 354 Tahun Sulsel dan dalam rangka 78 Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang dilepas start di depan Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Minggu, 6 Agustus 2023. Jalan sehat […]

  • Narasumber Pada Forum U20

    Bahas Digitalisasi, Danny Didaulat Jadi Narasumber Pada Forum U20

    • calendar_month Rab, 31 Agu 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Phinisice.id, JAKARTA, — Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto didaulat menjadi narasumber pada Forum Urban 20 (U20), Selasa (30/08). Forum Urban 20 ini merupakan pertemuan Wali Kota seluruh dunia. Dimana forum ini menjadi ajang untuk mengumpulkan ide-ide, saling bertukar pikiran dan berbagi rekomendasi yang akan didiskusikan dan disampaikan pada Forum U20 pada bulan November […]

  • misi visi

    Pernyataan Misi vs Visi : Deklarasi , Contoh , Tujuan

    • calendar_month Kam, 25 Agu 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Jakarta —  Apa itu pernyataan misi dan visi? Pernyataan misi mendefinisikan bisnis organisasi, tujuannya dan bagaimana tujuan itu akan mencapai. Deklarasi visi secara rinci di mana tujuan organisasi berada. Mengapa perusahaan Anda ada? Di permukaan, pertanyaannya terlihat cukup mudah. Tetapi jika sekali Anda harus merespons dengan sesuatu yang ringkas dan kuat, Anda tahu bahwa […]

  • Adhiem Bahri  Duta Maritim Indonesia 

    Adhiem Bahri Asal Sulsel Masuk Finalis Sebagai Duta Maritim Indonesia 

    • calendar_month Sab, 26 Feb 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 6
    • 0Komentar

    PHINISICE.ID,  Makassar — Adhiem Bahri  Duta Maritim Sejak tanggal 21-27 Februari 2022, Asosiasi Pemerintah Daerah Kepulauan dan Pesisir Seluruh Indonesia-Aspeksindo menggelar Lomba Duta Maritim Indonesia-DMI dan Karantina Sekolah Duta Maritim-SDM.   Terpilih Sebanyak 24 orang Finalis Duta Maritim Indonesia-DMI tahun 2022 Setelah melalui seleksi ketat selama 3 bulan yang dimulai proses pendaftaran, syarat fisik, wawancara […]

expand_less
Verified by MonsterInsights