Breaking News
light_mode
Trending Tags

Breaking News : Kemenag Menetapkan Idul Adha 1444H Jatuh pada Kamis 29 Juni

  • account_circle Phinisice
  • calendar_month Ming, 18 Jun 2023
  • visibility 225

Jakarta– Kementerian Agama (Kemenag) menetapkan 1 Zulhijah 1444 Hijriyah jatuh pada Selasa, 20 Juni 2023. Dengan ditetapkannya awal Zulhijah ini, maka Hari Raya Iduladha 1444 H jatuh pada Kamis, 29 Juni 2023.

“Sidang isbat telah mengambil kesepakatan bahwa tanggal 1 Zulhijah tahun 1444 Hijriah ditetapkan jatuh pada Selasa tanggal 20 Juni 2023” tutur Wakil Menteri Agama (Wamenag) Zainut Tauhid Sa’adi usai memimpin Sidang Isbat (Penetapan) Awal Zulhijah, di Jakarta, Minggu (18/6/2023).

“Dengan demikian Hari Raya Idul Adha 1444 H jatuh pada Kamis, 29 Juni 2023,” imbuh Wamenag.

 

Menurut Wamenag, sidang menyepakati keputusan tersebut karena dua hal. “Pertama, kita telah mendengar laporan Direktur Urusan Agama Islam (Urais) bahwa ketinggian hilal di seluruh Indonesia sudah berada di atas ufuk, namun masih berada di bawah kriteria imkanur rukyat yang ditetapkan MABIMS,” imbuhnya.

Sebelumnya, dalam laporannya, Direktur Urais Kemenag Adib menyampaikan berdasarkan data yang dihimpun Tim Hisab Rukyat Kemenag, bahwa ketinggian hilal di seluruh wilayah Indonesia di atas ufuk berkisar antara 0° 11,78’ (nol derajat sebelas koma tujuh puluh delapan menit) sampai 2° 21,57’ (dua derajat dua puluh satu koma lima puluh tujuh derajat menit). Dengan sudut elongasi antara 4,39° (empat koma tiga puluh sembilan derajat) sampai 4,93° (empat koma sembilan puluh tiga derajat).

“Dengan parameter-parameter ini, maka posisi hilal di Indonesia saat ini belum memenuhi Kriteria Baru MABIMS (Menteri Agama Malaysia, Brunei Darussalam, Indonesia, dan Singapura),” papar Wamenag.

Kriteria baru MABIMS menetapkan bahwa secara astronomis, hilal dapat teramati jika bulan memiliki ketinggian minimal 3 derajat dan elongasinya minimal 6,4 derajat.

Kedua, Kemenag telah melaksanakan pemantauan atau rukyatul hilal pada 99 titik di Indonesia. “Dari 34 provinsi yang telah kita tempatkan pemantau hilal, tidak ada satu pun dari mereka yang menyaksikan hilal,” kata Wamenag.

Turut hadir mendampingi Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Sa’adi, Ketua Komisi VIII DPR Ashabul Kahfi, Ketua MUI KH Abdullah Jaidi, Dirjen Bimas Islam Kemenag Kamaruddin Amin, dan Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar.

Sidang isbat awal Zulhijah 1444 H yang digelar di Auditorium HM Rasjidi Kantor Kemenag ini dihadiri perwakilan Mahkamah Agung, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), serta Duta Besar negara sahabat.

Hadir juga perwakilan Badan Informasi Geospasial (BIG), Bosscha Institut Teknologi Bandung (ITB), Planetarium, Pakar Falak dari Ormas-ormas Islam, Lembaga dan instansi terkait, Pimpinan Ormas Islam, serta Pondok Pesantren,  (**/Kemenag).

Penulis

Informasi Indonesia dan Dunia Terbaru Hari Ini

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bima Arya Bangga Youth City Changers Rakernas APEKSI di Makassar

    Bima Arya Bangga Youth City Changers Rakernas APEKSI di Makassar

    • calendar_month Sen, 10 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 173
    • 0Komentar

    MAROS,- Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) Bima Arya merasa bangga dengan pelaksanaan Youth City Changers sebagai rangkaian Rakernas APEKSI XVI di Kota Makassar. Dibandingkan tahun sebelumnya, pelaksanaan Youth City Changers kali ini jauh lebih meriah karena dihadiri delegasi pemuda dari 50 kota di Indonesia dan Singapura. Kata dia, Youth City Changers pertama […]

  • Ketua LPM Laikang Ikut Semarakkan Festival Rebus Bareng Pj RT RW

    Ketua LPM Laikang Ikut Semarakkan Festival Rebus Bareng Pj RT RW

    • calendar_month Ming, 27 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 181
    • 0Komentar

    Makassar — Ketua LPM Kelurahan Laikang, Thamrin Mensa, Kecamatan Biringkanaya ikut menyemarakkan Festival Rebus Makassar yang dimana kegiatan tersebut serentak di gelar di Kota Makassar, yang merupakan inisiasi Walikota Makassar Danny Pomanto. Kegiatan rebus umbi umbian tersebut digelar di Halaman Kantor Kelurahan Laikang yang di Hadiri Pj RT dan RW. Thamrin Mensa mengajak masyarakat untuk […]

  • Cara menaikkan penekanan Anda

    Cara menaikkan penekanan Anda pada kantor

    • calendar_month Sab, 17 Des 2022
    • account_circle Resky rahim
    • visibility 287
    • 0Komentar

    Phinisice.id , Jakarta —Cara menaikkan penekanan Anda mengacu di kemampuan buat berkonsentrasi di tugas atau subjek tertentu serta mempertahankan perhatian serta fokus sampai terselesaikan.   kemampuan buat fokus buat saat yg lama dapat mendukung Anda buat merampungkan pekerjaan Anda dengan cara yang efisien dan akurat. Meninjau senior manajemen buat mempertinggi penekanan Anda bisa membantu Anda sebagai lebih […]

  • Pemprov Sulsel Uji Coba Alih Teknologi dan Penyerahan Arsinum di Bantaeng

    Pemprov Sulsel Uji Coba Alih Teknologi dan Penyerahan Arsinum di Bantaeng

    • calendar_month Sab, 24 Jun 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 192
    • 0Komentar

    Bantaeng – Kepala Dinas Perkimtan Prov. Sulsel, Andi Bakti Haruni melakukan Peninjauan lokasi dan Alih Teknologi Kegiatan Penyediaan PSU Arsinum di Desa Bontojai Kecamatan Bisappu Kabupaten Bantaeng, Jumat, (23/6/2023). Peninjauan lokasi dan acara alih teknologi tersebut disambut hangat oleh Sekretaris Dinas Perkimtan Kabupaten Bantaeng, Armawansyah didampingi aparat Desa dan warga di Balai Desa Bontojai. Andi […]

  • Dispora Sulsel Gelar Kejuaraan Sepak Bola Piala Gubernur U20, Total Hadiah Rp85 Juta

    Dispora Sulsel Gelar Kejuaraan Sepak Bola Piala Gubernur U20, Total Hadiah Rp85 Juta

    • calendar_month Kam, 13 Jul 2023
    • account_circle Phinisice
    • visibility 206
    • 0Komentar

    BONE —  Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) melalui Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) akan menggelar Kejuaraan Sepakbola Piala Gubernur U20, yang akan diikuti 24 kabupaten kota se Sulsel. Kejuaraan Sepakbola ini akan dipusatkan di Lapangan Sepakbola Mappasengka Bakunge, Kecamatan Ponre, Kabupaten Bone, 17 – 23 Juli 2023 mendatang. Kejuaraan ini memperebutkan total hadiah sebesar Rp85 […]

  • Remaja Di Gowa Ditangkap Polisi Lalu Lintas, Ternyata Kedapatan Membawa Benda Ini

    Remaja Di Gowa Ditangkap Polisi Lalu Lintas, Ternyata Kedapatan Membawa Benda Ini

    • calendar_month Ming, 13 Mar 2022
    • account_circle Phinisice
    • visibility 250
    • 0Komentar

    Phinisice.id, Makassar — Salah seorang personil Sat Lantas Polres Gowa dengan sigap mengamankan seorang remaja yang kedapatan membawa anak panah atau busur saat melintas di Jalan Poros Gowa – Takalar tepatnya di Pos Pangkabinanga, Kecamatan Pallangga Kabupaten Gowa, Minggu (13/3). Remaja tersebut awalnya mengendarai sepeda motor roda dua yang saat itu tidak menggunakan helm sehingga Brigpol […]

expand_less
Verified by MonsterInsights
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
dv188
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://jurnal-dev.polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/doc/
slot gacor
slot gacor maxwin
situs slot gacor
slot gacor hari ini
link slot gacor
https://polbangtan-bogor.ac.id/apps/